Sistem Nilai Ujian OSCE - 22711151

FEEDBACK Remed 1 OSCE Ketrampilan Medik SMT 6 TA 2024/2025

28 Juni 2025

22711151

Station Feedback
IPM1-SIRKUMSISI performa sudah lebih baik dari sebelumnya, manajemen waktunya pas. prosedur lengkap meski ada beberapa yang sedikit kurang rapi.
IPM2-GENITAL discharge mikropurulen itu apa?, kenapa koq prosedur, baca hasil pemeriksaan gramnya benar diomongan tapi salah semua yg ditunjuk
IPM5-OBSGYN UK kurang tepat. djj dengan laenec tetap harus dilakukan ya. memakai HS tanpa memperhatikan teknis aseptis, duk belum terpasang, memegang megang pasien, px bimanual tidak ganti hs , lupa tidak melihat hs saat dilepas dari vt.
IPM6-KONTRASEPSI aulia.. ini sepertinya feedback dari sy ke aulia beberapa kali sejak OSCE yg sebelum2nya.. mohon lebih dijaga attitudenya.. kalau komunikasi dengan pasien, biasakan duduk dulu..cara swab vagina untuk desinfeksi asih kurang tepat ya... gunakan kassa sisi yg berbeda kl mau pindah sisi dek..itu masukin IUDnya kenapa cuma sampe ujung aja dek? kalo kayak gitu jelas kelepas laah dek, sebelum mulai tindakan juga tidak menyalakan lampu. belajar lagi yaa dek... perhatikan titik kesalahannya agar tidak berulang
IPM7-KONS.KB & LAKTASI sudah oke, tingkatkan terus kemampuan komunikasinya
IPM8-RESNA Persiapan: Pemasangan t=piece sudah paham teori tapi pengaturan di alat belum sesuai.; Tindakan Resnat: Langkah awal OK. Setelah pasang ET langsung tambah VTP:kompresi ya ga usah VTP 30 detik lagi. ; Asistensi: OK
IPM9-ANAK intepretasi satsus gisi lebih tepat ya, tatalaksana menurut ANP dan karakteristik lain dilengkapi
Download PDF