FEEDBACK OSCE KOMPREHENSIF PERIODE NOVEMBER 2024 H2 TA 2024/2025
18 November 202418711021
Station | Feedback |
---|---|
STATION ENDOKRIN | Ax: Cukup; Px Fisik: interpretasi status ok, kepala?, leher? ekstremitas?.; Px Penunjang: Nilai normal TG baca lagi; Dx: diagnosis kurang tepat ; Edukasi: cukup |
STATION GASTROINTESTINAL | hanya melakukn px kepala dan pemeriksaan abdomen, pasien tidak diposisikan fowler dan cek patensi hidung, informed consent jangan lupa, karena termasuk tindakan invasif coba dilakukan IC dg tertulis, pasien tidak dalam posisi fowler |
STATION HEMATOINFEKSI | Ax cukup, Px fisik ok, px penunjang ok, terapi terlalu lama mencari di fornas, sayang waktunya, edukasi ok belum diterangkan akibatnya kalau tdk tertangani |
STATION INDRA | pemeriksaan dilengkapi dengan segmen anterior dan TIO, koreksi lensa dari angka terkecil, dan ukur PD. |
STATION INTEGUMENTUM | anamnesis oke, nilai sensorisnya dari mana perhitungannya ya? dx oke bs dtambahkan gradingnya, sediaan obatnya diperbaiki yaaa,, |
STATION INTEGUMENTUM | Sudah baik |
STATION MUSKULOSKELETAL | "Ax: jangan lupa mengonfirmasi nyeri dengan VAS, tanyakan juga kondisi yang memperberat dan memperingan. Px fisik: Lakukan secara sistematis. Mulai dari look/ inspeksi (nilai apakah ada edema, luka, deformitas, fraktur, perdarahan), baru setelah itu feel, movement. Saat pemeriksaan posisikan kaki sepertiga bawah menggantung pada ujung pemeriksaan atau diganjal dengan bantal/ handuk pada lkaki sepertiga bawah lalu minta pasien untuk rileks. Dx: salah satu dx banding belum tepat Tx non farmakoterapi: pada compression bisa lebih dijelaskan dengan menggunakan apa, caranya bagaimana Edukasi: jangan lupa untuk menyamoaikan kepada pasien terkait pemeriksaan penunjang yang harus dilakukan untuk memasatikan kondisi pasien, penggunaan tongkat atau kursi roda dan kemungkinan untuk dirujuk" |
STATION PSIKIATRI | Ax: belum menggali lebih dalam apakah waham pasien memenuhi syarat tegak waham, seperti: apakah realistik, apakah pasien hidup dalam wahamnya, apakah dalam waktu yang lama, apakah tidak bisa dipatahkan, apakah sangat diyakini, apakah tidak berhubungan dengan tradisi sekitar, dsb), apakah ada indikasi opname atau tidak. Px: pemeriksaan psikiatri: minimal yang diperiksa dan dlaporkan: kesan umum, sikap, tingkah laku, kesadaran, orientasai O/W/T/S, proses pikir (bentuk pikir, isi pikir,progresi pikir), mood, afek, gangguan presepsi, hubungan jiwa, perhataian, insight.Diagnosis Utama sudah benar,Penatalaksanaan lanjutan perlu rujuk ke spesialis jiwa. edukasi jangan lupa. |
STATION SISTEM GINJAL DAN SALURAN KEMIH | diagnosis banding tidak tepat.informed consent harusnya tertulis untuk tindakan invasif. |
STATION SISTEM KARDIOVASKULER | ANAMNESIS : oke. FISIK : sebenarnya udah oke tp sebaiknya pasien diminta berbaring aja pas thorax, tempat tidurnya ditinggikan kan pasiennya bilang klo tidur bisa 2-3 bantal berarti semifowler bs ya. PENUNJANG : rontgen dan ekg interpretasinya kurang tepat. DIAGNOSIS : Oke. RESEP : |
STATION Sistem Reproduksi | diagnosis benar, lakukan toilet vulva,sudah melakukan amniotomi, siapkan duk sterilnya dan handuk untuk bayi, seharusnya letakkan 1 duk steril di bawah bokong ibu, dan handuk diatas perut ibu untuk mengeringkan bayi. perasat ritgen belajar lagi, sangga susur, setelah bayi lahir, lakukan palpasi untuk memeriksa adanya bayi kedua, suntikkan oksitosin pada paha lateral, jepit tali pusat dahulu, lakukan desinfeksi dahulu sebelum digunting diantara kedua penjepit, lakukan penegangan tali pusat terkendali, peregangan tali pusat terkendali, melahirkan placenta, melakukan massase pada fundus uteri hingga fundus teraba keras, belajar lagi. |
STATION SISTEM RESPIRASI | Ax: gali keluhan yang mendukung, banyak yang belum tergali terutama keluhan respiratorik dan sistemik. PF: sudah sistematis; dx: pneumonia aspirasi dd: PPOK dan TB paru (??); farmakoterapi: tepat; edukasi: sudah lengkap tapi saat keluarga pasien nanya, ya dijawab dulu |