Sistem Nilai Ujian OSCE - 23711093

FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 2 TA 2023/2024

18 Juli 2024

23711093

Station Feedback
FISIK THORAX Informed consent cukup, meminta persetujuan dilakukan, persiapan pasien dan alat cukup. cuci tangan dilakukan. Pemeriksaan fisik thorak posterior inspeksi cukup, palpasi orientasi kalau bisa disampaikan apakah ada krepitasi / deformitas. fremitus taktil cukup, perkusi 7 titik cukup, perkusi pengembangan paru cukup, mohon diperhatikan terkait perkusi dengan ketukan yang kuat sehingga interpretasi dapat lebih maksimal. Pemeriksaan fisik thoraks anterior inspeksi pengembangan, simetrisitas, tanda peradangan sudah ditanyakan. Palpasi orientasi paru, fremitus taktil, pengembangan paru dilakukan, palpasi iktus cordis, serta katup jantung dilakukan. perhatikan pada palpasi katup jantung sebisa mungkin tenang dan dirasakan bukan sambil bergerak, perkusi paru pada 6 titik sebisa mungkin simetris ya, perkusi batas paru hepar dilakukan, perkusi batas batas jantung dilakukan. ketukan dapat lebih dikuatkan sehingga interpretasi lebih mudah, auskultasi dilakukan dengan baik, instruksi ke pasien juga jelas. keseluruhan baik. good job
PEMASANGAN EKG Sip, sudah baik
PEMASANGAN KATETER memgang penis sat penis belum didesinfektan, mebersihkan penis harusnya dari arah oue ke luar bukn menuju oue, saat memasukkan keter seharusnay penis pada poisi 90 belum esmpat eduksasi
PEMERIKSAAN ABDOMEN inspeksi samping& belakang bleum, palpasi kurang lengkap areanya, perkusi liine disusulkan di akhir
PEMERIKSAAN GYNEKOLOGI IC OK. Persiapan OK. pakai Handscoon sempat terlipat. habis pake handscoon jangan pegang bagian luar pembungkus handscoon ya. pasang duk steril baru desinfeksi? kebalik ya. sempat sush mengeluarkan spekulum karena tidak di miringkan. Bimanual OK walau kecepeten
PEMERIKSAAN LEHER ok
PEMERIKSAAN PAYUDARA Belum meminta untuk ditemani keluarga/perawat sbg saksi.
PEMERIKSAAN PAYUDARA Belum meminta untuk ditemani keluarga/perawat sbg saksi.
PENGECATAN GRAM/ZN Tujuan pemeriksaan di awal harus disampaikan lebih detail. Untuk mengidentifikasi bakteri apa berdasarkan apa. Alat dan bahan yang dipersiapkan masih belum lengkap. Sebutkan dan persiapkan semuanya ya.
Download PDF