Sistem Nilai Ujian OSCE - 23711092

FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 2 TA 2023/2024

18 Juli 2024

23711092

Station Feedback
FISIK THORAX Informed consent: cukup; Persiapan pasien dan alat: stetoskop tidak di cek di kedua sisi (hanya membran); Cuci tangan: cukup; Px Thorax posterior: cukup; Px Thorax Anterior Paru: cukup; Px Thorax anterior jantung: lebih teliti ya jangan sampai keliru posisi
PEMASANGAN EKG Persiapannya diperhatikan lg ya apa=apa saja yg perlu disampaikan. Disampaikan mas pemasangannya di lokasi mana saja supaya pengujinya tahu kalau peserta ujiannya benar2 paham. Jangan diam aja dikira hanya mengikuti bekas pemasangan teman yg sebelumnya. Jangan lupa sampaikan ke pasiennya selama proses perekaman jangan bergerak, jika ingin batuk ditahan dlu sebentar, dan jangan berbicara dlu.
PEMASANGAN KATETER inform consent belum lengkap tidak menyampaiakn risiko, urin bag sudah terkan tangan diletkkan di temat steril, , palpasi sebaiknay menggunkan sarung tangan, cara menggunakan sarung tangan masih keliru, bagian yang steril atau luar alah kepeganga tanagn kalua toilet vulva tidak dar mayora ke minora tapi dari dalam keluar. urin bag belum dikunci tutupnya, waktu habis
PEMERIKSAAN ABDOMEN kaki pasien belum diposisikan rileks, tangan pemeriksa belum dihantakan, inspekis samping da belakkang belum, proyeksi auskultasi pembuluh darah kurang tepat, posisi tangan saat palpasi ginjal kurang tepat (seperti menangkap ya)
PEMERIKSAAN GYNEKOLOGI IC OK. Persipan pasien dan alat OK. Inspeksi genitalia belum lengkap. kamu palpasi genitalia dangan tangan kosong dek? kalau pasien nya asli yakin caranya gitu?. Cara desinfeksi belum benar, satu sisi kapas/kassa hanya untuk satu kali usap bukan bolak balik naik turun, ngeratain kotoran itu namanya. Cara pegang spekulum salah, jari telunjuk mestinya diatas spekulum untuk fiksasi mulut spekulum. Belum sempat pemeriksaan dalam dan bimanual
PEMERIKSAAN LEHER inspeksi ada inspeksi general tanpa senter dan inspeksi dg senter ya dik,
PEMERIKSAAN PAYUDARA Belum meminta untuk ditemani keluarga/perawat sbg saksi. Palpasi payudara pelaporan kurang lengkap. Palpasi pemeriksaan limfonodi posisinya kurang tepat, seharusnya pasien duduk.
PEMERIKSAAN PAYUDARA Belum meminta untuk ditemani keluarga/perawat sbg saksi. Palpasi payudara pelaporan kurang lengkap. Palpasi pemeriksaan limfonodi posisinya kurang tepat, seharusnya pasien duduk.
PENGECATAN GRAM/ZN Persiapan alat yang lengkap. Sebutkan semua alat dan bahan yang digunakan. Setelah mengoleskan sampel, difiksasi terlebih dahulu di atas. Pengecatan tidak selesai dilakukan. Lakukan cuci tangan sebelumdan sesudah tindakan.
Download PDF