FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 2 TA 2023/2024
18 Juli 202423711002
Station | Feedback |
---|---|
FISIK THORAX | Informed consent sudah dilakukan dengan baik // Jangan lupa setelah cuci tangan menghangatkan tangan ya mbak // Sudah mempersiapkan pasien dengan baik // Pemeriksaan inspeksi thoraks posterior sudah OK // Teknik palpasi orientasi thoraks posterior sudah OK // Teknik pemeriksaan thoraks posterior lainnya sudah OK // Inspeksi pada thoraks anterior sudah OK // Palpasi pada thoraks anterior sudah OK // Perkusi pada thoraks anterior sudah OK // Pemeriksaan auskultasi pada thoraks anterior sudah OK // Pemeriksaan batas batas jantung sudah OK // Semuanya OK // Sipp |
PEMASANGAN EKG | IC:ok, Pasien: perintah dan larangan kepada pasien saat akan di rekam belum dilakukan Alat:ok, cuci tangan:ok, pemasangan: ok, |
PEMASANGAN KATETER | inform consent seharusnya meliputi tujuan,cara, resiko, prosedur, dan persetujuan. prosedur desinfeksi povidon iodin seharusnya sebelum memasang duk. selang kateter steril, sehingga tidak boleh menyentuh area tidak steril, saat memasukkan ke OUE. pelajari lagi teknik sterilitas. |
PEMERIKSAAN ABDOMEN | infrom concent: oke, persiapan pasien: oke, persiapan pemeriksaan: oke, inspeksi: belum menilai costovertebra dan suprapubik, baiknya saat inspeksi pasienya dinilai selain duduk juga dinilai dengan posisi tiduran ya dek, auskultasi: oke, perkusi: titik yang diperkusi kurang atas dek kemudian disebutkan hasilnya tidak hanya normal atau tidak, teknik perkusi masih perlu belajar lagi ya dek suaranya belum terdengar sehingga perkusimu tidak ada bedanya disemua kuadran baik menilai hepar, gaster, lien, palpasi: ok , px ginjal:; untuk lokasi pemeriksaan ginjal posisinya kurang tepat dek, masih terlalu medial dan keatas, nyeri ketok: oke, profeionalisme: oke |
PEMERIKSAAN GYNEKOLOGI | perhatikan cara memegang korentang, seharusnya dengan jari 1 dan 4; inspeksi genitalia eksterna kurang lengkap; seharusnya desinfeksi dulu baru dipasang duk steril; prosedur lain sudah dilakukan dengan baik; tetap semangat belajar |
PEMERIKSAAN LEHER | ok |
PEMERIKSAAN PAYUDARA | pada pemriksaan payudara, untuk antisipasi ketidanyamanan pada pasien, persilahkan keluarga pasien untuk ikut menemani di ruang pemeriksaan(tentu atas izin pasien juga).. |
PEMERIKSAAN PAYUDARA | pada pemriksaan payudara, untuk antisipasi ketidanyamanan pada pasien, persilahkan keluarga pasien untuk ikut menemani di ruang pemeriksaan(tentu atas izin pasien juga).. |
PENGECATAN GRAM/ZN | Harap menjelaskan tujuan pengecatan, mahasiswa tidak mempersiapkan alat tetapi langsung menggunakan alat alat tersebut, harap cuci tangan WHO sebelum menggunakan handscoon, saat melewatkan di atas api bunzen sebaiknya menggunakan penjepit kayu, tahapan Zn B ditunggu sampai 1-3 menit sampai warna pucat, sebaiknya bekerja dengan menggunakan penjepit kaca slide ya...harap mencuci tangan setelah selesai |