Sistem Nilai Ujian OSCE - 21711171

FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 6 TA 2023/2024

12 Juli 2024

21711171

Station Feedback
STATION IPM 1-urogenital berapa skala nyeri pasien? apakah ada penyakit penyerta sesuai kasus?, bagaimana nyeri ketok ginjal pada pasien?
STATION IPM 10 IMUNISAS AX : kondisi saat ini ok, tapi belum anamnesis riwayat kelahiran dan riwayat keluhan setelah imunisasinya sebelumnya ya dek Hanun JENIS IMUNISASI : MR ok TINDAKAN PEMBERIAN IMUNISASI : bukan begitu cara melarutkan vaksinnya ya dek, coba belajar lagi yaaa dek cara melarutkan vaksinnya ...apakah betul setelah ambil vaksin di spuit lalu ambil pelarut 5 cc?? tolong belajar lagi yaa EDUKASI : ok
STATION IPM 2 GENITAL GENITAL Prosedur : next perhatikan baik2 dari awal jangan sampai ada yg kelupaan disiapin ya. Dx : benar. Tx : tulis resepnya yg lengkap ya mbak Hanun. Dikasih paraf, garis penutup resep, dan diisi pro nya utk siapa resep tersebut. Lebuh baik lg jika closing ke pasiennya ya mbak.
STATION IPM 3 SIRKUMSISI Saat anastesi tolong penis juga dipegang agar fiksasi bagus. jenis pinset untuk jepit di jam 1 agar diperhatikan pemilihannya. saat penjahitan kulit agar pinset dipakai untuk pegang kulit sekitar yg di jahit. kendali jam 12 agar jangan dipotong dulu benangnya. saat penjahitan di jam 6 agar gland penis jangan ikut terjahit. waktu habis untuk penjahitan.
STATION IPM 4 KONSELING KB anda memilihkan iud padahal belum berhubunag seksual? himen masih utuh. untuk implan efek samping apa coba di baca lagi
STATION IPM 5 ASUHAN ANTENATAL Anamnesis cukup, namun lebih baik tanyakan yang lebih relevan. Pemeriksaan hanya melakukan Leopold, yang sebenarnya belum tepat untuk dilakukan pada usia kehamilan pasien. Yang lain2 belum dilakukan. Semangat belajar ya dik.....
STATION IPM 6 PIMPINAN PERSALINAN sudah pake handscoon steril kok pegang2 apron, harusnya ganti sarung tangan yg sdh ON itu beneran jangan diomongkan doang, kok tdk menyalakan lampu, posisi tangan saat sangga susur kurang tepat, cek lilitan tali pusat dan bayi kedua, kurang memperhatikan sterilitas
STATION IPM 7 KONTRASEPSI (PEMASANGAN AKDR/IUD) Informed consent belum dilakukan. kalau sudah selesai, lampu dimatikan ya. juga sampaikan ke ibu kalau sudah selesai.
STATION IPM 8 RESUSITASI NEONATUS sebagai asisten menghitung dengan keras ya. melihat kesimetrisan dengan stetoskop di tempel dada. Tempo RJP lebih cepat. Posisi saat RJP di kaudal bayi bukan di samping bayi. Pemberian epinefrin dengan UVC bukan NGT ya. setelah menerima bayi, selalu posisikan diaats bayi (kepala bayi diarah kita). hangatkan-atur posisi-isap lendir-keringkan-reposisi, baru cek HR. Pilihlah sungkup yang sesuai usia dan BB bayi (yang dipilih terlalu kecil). Jangan lupa fiksasi ET setelah terpasang dan simetris. Jangan lupa sambungkan selang oksiegn bila mau RKP. VTP setelah HR bagus tetap selama 30 detik ya. Bila HR bagus tapi masih ada problem di nafas segera cek saturasi.
STATION IPM 9 ANAK anamnesis kurang lengkap. Diagnosis salah karena kasus qizi buruk marasmus didiagnosis TBC
Download PDF