Sistem Nilai Ujian OSCE - 21711067

FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 6 TA 2023/2024

12 Juli 2024

21711067

Station Feedback
STATION IPM 1-urogenital anamnesis: belum menanyakan keluhan mual. || px fisik: belum periksa keadaan umum, perkusi abdomen tidak lege artis 13 titik. || px penunjang: interpretasi urin rutin kurang lengkap, px penunjang yang satunya salah pilih jenis (kalau di soal diminta 2 px penunjang, MAKE IT COUNT; jangan biasakan asal tembak semua mau diperiksa, px penunjang itu MAHAL). || dx: dx utama maupun ddx salah semua. || tx farmakologis: dosis dan rute salah (pasien sudah kesakitan, butuh analgetik yang bisa kerja cepat). || profesionalisme: langsung menekan perut pasien sebelum informed consent (pasiennya jadi kaget dan kesakitan).
STATION IPM 10 IMUNISAS Sudah cukup baik. Belum ada edukasi mengenai kemungkinan KIPI yang terjadi dan penanganannya.
STATION IPM 2 GENITAL GENITAL sediaan obat yang diresepkan tidak tersedia, meskipun dosisnya benar
STATION IPM 3 SIRKUMSISI persiapan baik, prosedur anestesi baik, prosedur sirkum cukup baik. Jangan lupa sisa potongan sirkum jangan ditaruh di meja steril ya. Rawat luka juga sudah dilakukan. Agak kurang rapi dan edukasi belum optimal. Namun secara keseluruhan seluruh step telah diseleseikan dengan baik
STATION IPM 4 KONSELING KB Anamnesis= mempersilakan ibu untuk mempraktikan kebiasaan menyusui. pertanyaan terlalu general ; Konseling= sudah memuji ibu. tolong gunakan bahasa awam yg mudah dipahami (sempat menyebut duktus). apakah betul dengan lebih sering menyusui sebelah kiri lalu produksi asi sebelah kiri jadi sedikit? baca lagi ya, hati-hati memberikan informasi kepada ibu
STATION IPM 5 ASUHAN ANTENATAL AX : rps ok, riw mens ok, riw kehamilan sebelumnya ok, kebiasaan ok PX : vs ok, stat generalis ok, obstetri lupa cara hitung djj dengan laenec PENUNJANG : urin ok darah ok DX : stats obs ok UK ok preeklampsia ringan tidak tepat ya dek coba di penunjang darah lengkap tadi ada hasil apa?? apakah betul ringan jika ada kelainan hematologi seperti itu??? TX : metildopa 250 mg saja kurang tepat ya dek...sharusnya diberikan apa lagi?/ tadi sempat menyebutkan nifedipin tapi lupa dosisnya coba baca lagi pilihan yang lebih tapat metil dopa atau nifedipin dek? semangat ya dek..
STATION IPM 6 PIMPINAN PERSALINAN alas bokong belum dipasang, perasat ritgennya masih salah, cara melahirkan bahu atas dan bawah masih salah, sanggah susu juga belum sesuai, belajar lagi ya. palpasi perut ibu untuk cek ada janin ke2 belum dilakukan. perasat kusner itu tsngsn kiri kamu menekan fundus ibu sambil kamu perhatikan tali pusatnya.
STATION IPM 7 KONTRASEPSI (PEMASANGAN AKDR/IUD) ic tidak menyertakan risiko dan tujuan pemsangan implant, persiapan sudah baik, belum memastikan anestesi sudah bekerja atau belum, tidak menyebutkan berapa lidokain yang dibutuhkan, edukasi kurang lengkap, jaga kering daerah bekas implant dan dapat beraktivitas seperti biasa
STATION IPM 8 RESUSITASI NEONATUS lampunya kok gak dinyalakan?
STATION IPM 9 ANAK Anamnesis kurang lengkap. Px fisik cukup sistematis namun bbrp pemeriksaan tekniknya kurang tepat. Interpretasi cukup baik. Dx kurang tepat, sehingga Tx juga blm sesuai dengan kebutuhan pasien. Belajar lagi ya dik.
Download PDF