Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711186

FEEDBACK OSCE ANAK Periode Juli 2024 TA 2023/2024

07 Juli 2024

19711186

Station Feedback
STATION 1 kurang memperhatikan kenyamanan pasien
STATION 10 Anamnesis: Anamnesis bertujuan untuk membantu menegakan diagnosis dan menyingkirkan diagnosis banding sehingga lakukan anamnesis lebih mendalam terkait keluhan utama pasien. Jangan lupa untuk menanyakan riwayat tumbuh kembang pasien. Lakukan semua hal secara sistematis. Pelajari kembali diagnosis banding dari diagnosis kerja yang ditetapkan. Pelajari kembali terapi dan dosis obat untuk diagnosis yang ditetapkan. Pelajari kembali edukasi yang perlu baik yang terkait dengan pasien maupun orang sekitar.
STATION 11 apakah ada demam pada bayi? (mengapa perlu menanyakan demam?), pemeriksaan inspeksi thoraks dan perkusi thoraks kurang sesuai kasus, adakah thrill? adakah kardiomegali?, interpretasikan pemeriksaan penunjang rontgen thoraks ya, interpretasi EKG kurang lengkap,sudah benar menyebutkan pergeseran, tetapi apa penyebabkan pergeseran jantung?Dx kerja belum lengkap dan belum tepat, terbalik dengan DD. jenis septal defectnya apa?bagaimana fungsional jantung saat ini? dekomp atau kompensasi?
STATION 12 Anamnesis secara umum sudah baik, namun riwayat pengobatan, imunisasi belum ditanyakan, pemeriksaan fisik baik tapi kurng sitematis, danbleum tau pa yanga kan di cari, misal ispeksi dan auskultas itu apa yang harus diamati atau didengar pada kasus kegawata pernafasan anak , terapi kurang tepat,
STATION 13 ok
STATION 2 pemeriksaan fisik tdk runut, tdk memresepkan antibiotik, paracetamol dan vitamin, perlu mempercepat sistem kerja, tdk ada waktu utk motivasi dll
STATION 3 baik
STATION 4 sudah lengkap, terapi bisa ditambahkan lotion atau obat untuk gatalnya
STATION 5 anamnesis: riwayat perawatan talipusat sebelumnya (terkait kemungkinan sumber infeksi) belum ditanyakan. PF general: TTV baru periksa suhu, belum periksa BB, untuk pemeriksaan lokalis umbilikal tidak memakai handscoon (?); Dx: omphalitis DD:omphalokel (?) Tatalaksana: dosis dan sediaan paracetamol dipelajari lagi Edukasi: sudah baik
STATION 6 Anamnesis sudah OK // Belum melakukan pemeriksaan antropometri // Pemeriksaan fisik konjungtiva dan sklera apakah tidak menggunakan senter mas ? // Pemeriksaan Fisik Thoraks auskultasi jangan hanya paru ya mas, tetapi jantung juga di lakukan pemeriksaan // Pemeriksaan Neurologis sudah OK // Diagnosis tidak tepat, nanti dipelajari lagi ya mas, kriteria diagnosis nya apa saja // Tatalaksana farmakoterapi tidak tepat dosis // Edukasi sudah baik, tapi kurang lengkap
STATION 8 anamnesis runtut, VS+, TB dan BB, memeriksa mata dan mulut+, memeriksa thoraks+, memeriksa abdomen utk memriksa hepar dan lien, ektremitas dbn, px penunjang sdh baik,tx ok , dd banding yg 1 blm benar
STATION 9 Anamnesis sudah cukup baik dapat mengarah pada kmungkinan diagnosis. Mahasiswa belum mampu menyatakan deskripsi ukk dengan lengkap. lesi primer sebaiknya lebih lengkap, vesikel belum tersampaikan,batas dan distribusi lesi sebaiknya disebutkan. untuk pemeriksaan penunjang mhasiswa terlihat diawal ragu2 apakah koh atau gram. jadi ya yg benar adalah gram dimana pengecatan tsb adalah prosedur pewarnaan untuk membedakan jenis bakteri maupun yeast berdasarkan reaksi yang timbul pada struktur dinding sel selama prosedur pewarnaan. Mhs tidak dapat membaca hasil pemeriksaan penunjang. pelajari lagi mengenai obat2 termasuk kekuatan obat, frekuensi pemberian, berapa lama. edukasi belum sempat diberikan. manajemen waktu diperbaiki ya.
Download PDF