Sistem Nilai Ujian OSCE - 23711054

FEEDBACK REMEDIASI OSCE SEMESTER 1 TA 2023/2024

12 Februari 2024

23711054

Station Feedback
PEMERIKSAAN LAPANG PANDANG, OTOT EKSTRAOKULER, TEK jarak jari pemeriksa dengan pasien pastikan sama, tes pantulan cahaya perlu diperbaiki,yg dinilai apa dari tes pantulan cahaya? tes huruf H kok jaraknya kecil bgt, pertahankan di bagain sudut saat pemeriksaan huruf H, yg dinilai dari px otot ektraokuler itu apa, tes konvergensinya bgm?. ngecek TIO apakah cara menekan bola mata dan posisi tanganya cukup spt itu?
UNIVERSAL PRECAUTION Perhatikan kembali langkah cuci tangan who. Perhatikan penggunaan alat dalam persiapan ya. Bedakan mana yang korentang. Posisi tangan tidak boleh lebih rendah dari siku. Pelajari kembali cara gowning yang benar. Posisi tangan sejajar dengan bahu baru kemudian memasukan kedua tangan langsung kelubang tangan secara bersamaan. Scrubbing : kalau sudah selesai initial washing, pencet hibiscrubnya bisa pakai siku.
Download PDF