Sistem Nilai Ujian OSCE - 23711183

FEEDBACK OSCE SEMESTER 1 TA 2023/2024

01 Februari 2024

23711183

Station Feedback
PEMERIKSAAN GAIT untuk palpasi, Anda bisa menekan lebih kuat; untuk sensorik, pastikan pasien merasakan stimulus dimana; aspek pemeriksaan lain sudah dilakukan dengan baik; tetap semangat belajar
PEMERIKSAAN KEKUATAN, TONUS DAN TROFI OTOT bagus runtut, hanya kurang cuci tangan setelah selesai
PEMERIKSAAN LAPANG PANDANG, OTOT EKSTRAOKULER, TEK pemeriksaan cukup baik, tingkatkan lagi dengan banyak latihan
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS alhamdulillah sudah baik, tapi sebaiknya setiap melakukan pemeriksaan N.Cranialis sebelum ke tes fungsi dilakukan dulu inspeksi yaa dek.. dan intepretasikan secara sistematis.
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS DAN SENSIBILITAS sama dengan px sensibilitas, px nyeri juga tanyakan aoakah sama intensitas yang dirasakan pasien antara kanan dengan kiri
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR jangan lupa pake lup binokular ya, shadow test sinar diarahkan dari sudut 45 derajat ya, jangan dari samping, melihat konjungtiva palpebra superior kurang baik.
PEMERIKSAAN VISUS sudah baik, hanya kurang cuci tangan setelah pemeriksaan
PEMERIKSAAN VITAL SIGN Sudah baik,namun menjelaskan hasil pemeriksaan nadi dan pernapasan perlu lebih lengkap, tidak hanya frekuensi. Tapi juga regularitas, kualitas, kekuatan nadi, kedalaman pernapasan, tipe pernapasan.
UNIVERSAL PRECAUTION perhatikan lagi 6 langkah cuci tangan WHO yg benar, diingat lagi, mana korentang? ingat bentuknya, yg dipakai korentang atau peyan? saat initial washing, scrubbing, bilas dan keringkan dg handuk , jaga agar tangan lebih tinggi dari siku , hati2 saat scrubbing perhatikan zona dan langkah2 nya, saat mengeringkan juga masing2 sisi, menggunakan sisi handuk yg berbeda, tidak boleh bolak balik bawah atas , tp keringkan dari sisi atas ke abwah. belajar lagi teknik menggunakan glove(gloving) yang tepat , boleh pilih mau closed atau open method. kalau closed, ingat lagi langkahnya yg benar gimana.
Download PDF