FEEDBACK OSCE SEMESTER 1 TA 2023/2024
01 Februari 202423711179
Station | Feedback |
---|---|
PEMERIKSAAN GAIT | pemeriksaan palpasi sendi belum lengkap; belum memeriksa arteri dorsalis pedis; aspek pemeriksaan lain sudah dilakukan dengan baik; tetap semangat belajar |
PEMERIKSAAN KEKUATAN, TONUS DAN TROFI OTOT | tonus otot: px pendulum tidak dilakukan, kekuatan otot jari tidak dilakukan, |
PEMERIKSAAN LAPANG PANDANG, OTOT EKSTRAOKULER, TEK | pemeriksaan cukup baik, tingkatkan lagi dengan banyak latihan |
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS | Alhamdulillah sudah cukup baik dan sistematis, tetapi akan lebih baik lagi jika dalam melakukan pemeriksaan jangan terkesan tergesa-gesa yaa,,berikan kesempatan untuk pasien mengutarakan pendapatnya atau boleh kita berikan kesempatan kepada pasien untuk berpendapat :) dan jangan luoa dilakukan inspeksi dulu kemudian di Intepretasikan sebelum melakukan pemeriksaan nervus cranialis. semangaaaaat dek |
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS DAN SENSIBILITAS | refleks brachioradialis tdk muncul periksa kembali lokasi pemeriksaan. px sensibilitas dan protopatik sebaiknya tanyakan apakah insentisitas sama antr kanan dan kiri |
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR | ada pemeriksaan katarak (lensa) yg namanya shadow test ya |
PEMERIKSAAN VISUS | IC, persiapan pasien ,pemeriksaan kurang sudah baik , interpretasi mata kiri kurang tepat seharusnya klau bis melihat lambain tanga hasilnya adalah 1/300, interpretasi sedikit kurang tepat, pemriksaan persepsi warna mika sebaiknay diletkkan sejajar mata pasien jangan terllau tingg sehingga psein jadi sedikit mendongak kepala |
PEMERIKSAAN VITAL SIGN | Saat menggunakan stestoskop sebaiknya dimasukkkan kedalam jilbab sehingga tidak terhalang dan lebih jelas terdengar. |
UNIVERSAL PRECAUTION | untuk teknik scrubbing bs diperlajari lg, langkah dan zonanya, saat mengeringkan dg handuk juga tidak boleh bolak balik, belajar lagi teknik gloving yg benar, perhatikan sisi mana ygboleh bertemu mana yg tidak boleh , melepas APD saat melepas gown juga hati2 mana yg boleh disentuh mana yang tidak. |