Sistem Nilai Ujian OSCE - 23711152

FEEDBACK OSCE SEMESTER 1 TA 2023/2024

01 Februari 2024

23711152

Station Feedback
PEMERIKSAAN GAIT Pemeriksaan spine: look semua dilakukan mahasiswa hanya dari lateral, padahal kalau mau MELIHAT bagian belakang badan pasien ya seharusnya posisi pemeriksa juga seharusnya di belakang pasien to ya... Saat melakukan pemeriksaan saraf sensoris, seharusnya TIDAK BOLEH menyebutkan area yang distimulasi (lha kalo disebutkan, buat apa pasiennya tutup mata?). Tidak periksa vaskular legs.
PEMERIKSAAN KEKUATAN, TONUS DAN TROFI OTOT lutut belum diperiksa
PEMERIKSAAN LAPANG PANDANG, OTOT EKSTRAOKULER, TEK Informed consent= sudah menjelaskan tujuan, cara, dan risiko pemeriksaan. sudah meminta persetujuan pasien ; Mempersiapkan pasien= sudah cuci tangan sebelum dan sesudah pemeriksaan ; Lapang Pandang= ketika menggerakkan jari, jika sudah terlihat di bagian perifer tidak perlu dilakukan pemeriksaan di bagian tengah, langsung ganti arah saja ; Px Otot Ekstraokuler= tidak memeriksa menggunakan penlight/senter untuk mengamati pantulan sinar pada kornea ; TIO= tidak memeriksa menggunakan kedua telunjuk saja ; Komunikasi= sudah baik ; Profesionalisme= sudah melakukan pemeriksaan secara teliti dan hati-hati, memerhatikan kenyamanan pasien
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS ic baik dan sudah pakai bahasa awam/ minta pasien rileks ya/ sudah cuci tangan sebelum/ sensoris n5tes raba dan sensasi tajam tumpul tekniknya sudahbaik dan cukup teliti, baiknya selalu membandingkan kanan dan kiri/ motorik 7 kurang meminta memejamkan mata lihat apakah kedua mata tertutup rapat dan belum interpretasi kondisi wajah saat diam dan berbicara/ sensoris 7 teknik sudah baik, laporannya oke/ motorik 11 jangan lupa minta pasienmenoleh ke kanan dan ke kiri jangan hanya minta menlawan ke kanan dan ke kiri ya. pastikan juga bahwa yang diraba adalah otot sternokleido ya mb, kalau yg dilakukan adalah meraba ototo di belakang sternokleido... lebih teliti lagi dan jangan lupa interpretasikan hasil inspeksi oto2 di bahu, punggung dan leher, laporan selalu bandingkan kanan dan kiri ya/ sudah cuci tahan setelah px
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS DAN SENSIBILITAS Untuk sensibilitas harus diujikan dulu ke tangan pemeriksa, lain-lain okay
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR tdk cek rima palpebr, tdk inspeksi kornea, melakukan pd mata kanan sj, tdk cek iris. lensa tdk melakukan shadow test.
PEMERIKSAAN VISUS Untuk pemeriksaan hitung jari sebaiknya dilakukan secara lege artis. mulai dri 5m sampai 1 meter.. untuk pemeriksaan pinhole mata sebelahnya /mata kanan tetap harus ditutup ya.
PEMERIKSAAN VITAL SIGN Kehabisan waktu, sehingga tidak sempat melaporkan hasil dengan lengkap.
UNIVERSAL PRECAUTION cuci tangan 6 langkah who diperbaiki, persiapan alat menggunakan korentang, hayo korentang yang mana? bentuknya yang seperti apa ? diingat lagi ya. saat menyiapkan alat, jangan lupa set sterilnya , duk steril dibuka, handchoen yg steril ditaruh diatas duk steril,,,, jangan ditaruh di atas meja yg tdk steril... saat scrubbing, perbaiki initial washing dan tahap scrubbing serta proses bilasnya.. JAGA POSISI TANGAN LBIH TINGGI DR SIKU, untuk selanjutnya keringkan dg handuk STERIL yang sdh ada di set steril, bukan handuk bersih, belajar lagi konsep mana yg harus steril/tidak, mana yg bersih...pelajari ladi cara menggunakan gloves, ada 2metode open/closed bs pilih salah satu , pelajari langkah yg benar, perhatikan mana yg boleh bersentuhan mana yg tdk boleh
Download PDF