Sistem Nilai Ujian OSCE - 23711090

FEEDBACK OSCE SEMESTER 1 TA 2023/2024

01 Februari 2024

23711090

Station Feedback
PEMERIKSAAN GAIT inspeksi ekstremitas atas dan spine/ vertebrae jangan lupa ya, palpasi leg harusnya belajar dibagian mana saja yg diperiksa,
PEMERIKSAAN KEKUATAN, TONUS DAN TROFI OTOT inspeksi trofi ditambahi otot diminta dikontraksikan-pelaporan itu bentuk otot simetris-bukan cuma kemerahan bekas luka, gerakan pasif sendi kok cuma bentar banget harusnya banyak dari lambat ke cepat
PEMERIKSAAN LAPANG PANDANG, OTOT EKSTRAOKULER, TEK px lapang pandang masih salah, px otot extra okuler kepala ps masihbergerak tidak dikondisikan, TIO tdk membandingkan dgn pemerikasa
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS informed consent: ok. persiapan: ok. NC I: benar. NC V: benar. NC VII: px motorik belum pengnamatan wajah saat istirahat, belum inspeksi simetrisitas, belum menahan m. orbikularis okuli. px sensoris tadi pasien malah diminta menetralkan rasa dengan menarik lidah (ini justru yang TIDAK boleh ya dek). pasien harusnya tidak bicara (hanya menunjuk kertas) dan tidak menarik lidah sebelum pemeriksaan selesai
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS DAN SENSIBILITAS IC : Ok PERSIAPAN PEMERIKSAAN : belum cek alat yang akan digunakan untuk pemeriksaan sensibilitas kepada pasien dan diri sendiri yaa..sebaiknya cek ya dek agar pasien paham stimulusnya dan memastikan alat tidak berbahaya untuk pasien...Px REFLEKS FISIOLOGIS : tricep kiri pastikan lokasi sesuai dan ayunan pemeriksa juga cukup ya dek agar reflexnya muncul..patella ok PX SENSIBILITIAS : ok semangat belajarnya dek
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR IC baik, cuci tangan baik, sdh menggunakan senter, lup dan diperiksa kedua mata, sebelum px kornea dg plasido, inpeksi scr umum dl dg senter, reflek indirect blm ada jg akomodatif, lensa px shadow test dan interpretasi belum
PEMERIKSAAN VISUS Informed concern dan komunikasi bagus. Pemeriksaan hitung jari sebaiknya dari jarak 5 meter dulu, baru maju permeter.
PEMERIKSAAN VITAL SIGN Sudah ok semua. Dipertahankan yaa
UNIVERSAL PRECAUTION cuci tangan & persiapan alat OK. Srcrubbing, gowning, gloving OK. sdh melepas gown dengan benar
Download PDF