FEEDBACK OSCE SEMESTER 1 TA 2023/2024
01 Februari 202423711041
Station | Feedback |
---|---|
PEMERIKSAAN GAIT | IC: ok, cuci tangan ok, inspeksi pasien dalam posisi anatomis, inspeksi dan laporkan kondisi area punggung, kulit, otot, kurvatura, vertebra, simetrisitas dll, crista iliaca dll), selanjutnya amati gaya berjalannya, look feel: ok, kulitnya dilaporkan juga, palpasi juga otot bahu posterior, motorik:ok sensorik: tiap memberikan stimulasi ditanyakan respon/persepsi pasien, bandingkan tiap lokasi kanan-kiri ya (C4-5 kurang tepat) akhir2 sdh tepat) dan agar lebih mudah, pasien diminta menunjuk saja tempat yang dirangsang agar tdk salah menyebutkan lokasi stimulasi, vaskuler: pemeriksaan CRT pada kuku ya, bukan di permukaan volar, lokasi pulsasi ulnaris kurag tepat, Move: sdh tepat, suaranya bs diperlantang ya, pede saja, belum cuci tangan, belum interpretasi, gaitnya td cukup 2x jalan saja, tdk perlu 4x, terlalu lama |
PEMERIKSAAN KEKUATAN, TONUS DAN TROFI OTOT | hati2 ya saat periksa arm dropping test pastikan aman, suaramu kurang lantang/jelas ya, lupa pengukuran lengan |
PEMERIKSAAN LAPANG PANDANG, OTOT EKSTRAOKULER, TEK | belum membandingkan TIO yang normal sebelum pemeriksaan, belum memeriksa pantulan cahaya |
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS | px n 1: sebaiknya memeriksa 1 bau dikedua hidung dulu baru beralih ke bau selanjutnya. px n 5: mohon soal dibaca lagi apakah diminta px sensorik. periksa juga apakah ada deviasi rahang saat pasien membuka mulut. px n 7 sensorik: teteskan subtansi di sepertiga anterior lidah tdk meminta pasien meminum nya |
PEMERIKSAAN REFLEKS FISIOLOGIS DAN SENSIBILITAS | refleks biseps kanan tidak muncul. pemeriksaan nyeri belum menanyakan apakah kanan dan kiri merasakan sama. |
PEMERIKSAAN SEGMEN ANTERIOR | suaranya bisa lebih keras lagi dan jelas ya. gunakan bahasa awam saat komunikasi dengan pasien. |
PEMERIKSAAN VISUS | Lulus |
PEMERIKSAAN VITAL SIGN | mempersiapkan alat kurang lengkap, tidak membersihkan ujung termometer |
UNIVERSAL PRECAUTION | Langkah cuci tangan kurang 1 langkah (langkah ke 4, kedua telapak dan sela sela jari). Pelajari kembali cara menggunakan gloving agar tidak kesusahan. Tidak boleh memegang sisi luar(steril) handscoen dengan menggunakan jari. Handscoen dimasukan ke dalam larutan clorin. |