Sistem Nilai Ujian OSCE - 20711019

FEEDBACK OSCE SEMESTER 7 TA 2023/2024

11 Januari 2024

20711019

Station Feedback
IPM 1 setelah tdk ada respon sebaiknya segera meminta bantuan
IPM 2 pemeriksaan fisik murphy sign gak dilakukan?intepretasi hasil px penunjang dengan bener, dx dd jgn terbailk, belum edukasi waktu habis
IPM 3 cara px chaddox salah (lokasi goresannya belum benar). tidak periksa status generalis. tidak periksa gcs. lokasi pemukulan refleks biseps kurang tepat. px refleks patologis hanya periksa di kaki, refleks fisiologis hanya periksa di lengan. pemilihan px penunjang hanya benar 1. interpretasi head ct-scan salah. dx banding salah semua.
IPM 4 dx diperhatikan lagi klinis di soalnya mengarah ke apa? dd kurang 1, tdk melakukan primary survey & tx emergency, tx non farmako persiapan ok, teknik insersi ok, peghitungan cairan baca lagi ya, edukasi
IPM 5 Pemeriksaan survey primer: belum lengkap ya dek, survey primer tidak hanya Airway dan Breathing ya, hati hati ya, dipelajari lagi ya. Kemudian pre oksigenasi cara fiksasi sungkupnya belum benar ya tangannya, kalau seperti itu bocor dek, oksigennya tidak masuk ke dalam paru paru, lebih hati hati ya dek, dipelajari lagi ya, dilatih lagi cara fiksasi sungkup. Kemudian pre oksigenasi kok selama 2 menit? dipelajari lagi ya. Pre oksigenasi kok dilakukan sebelum persiapan alat dek itu kelamaan, oksigennya keburu habis, saturasinya turun terus. Seharusnya pre oksigenasi dilakukan sesaat sebelum memasukkan laringoskop dengan syarat2 tertentu.Dipelajari lagi ya.
IPM 6 ax dan px psikiatric perlu belajar lagi, kapan rawat inap kapan dirujuk?
IPM 7 px suhu sebaiknya di lakukan di lengan yang berbeda dari yang dipasang manset spigmomanometer.cara periksa ikterik: kelopak mata disibakkan ke atas. palpasi hepar dan len tidak dilakukan,px penunjang baru satu. waktu habis
IPM 8 Anamnesis cukup. Pemeriksaan fisik jantung tidak dilakukan. Pemeriksaan penunjang benar 2. DX belum lengkap. Terapi dan edukasi kehabisan waktu
Download PDF