Sistem Nilai Ujian OSCE - 17711120

FEEDBACK OSCE KOMREHENSIF PERIODE NOVEMBER 2023 TA 2022/2023

11 November 2023

17711120

Station Feedback
STATION 1 : PSIKIATRI anamnesis: pelajari poin2 simtom depresi agar pertanyaan saat anamnesis tidak kemana2. Bby blues dapat berkembang ke arah depresi post partum. diagnosis benar, hanya mengajukan 1 diagnosis banding.
STATION 10: GASTROINTESTINAL Ax; Sdh baik, belum ditanyakan kebiasaan: Px: belum dipeiksaTB dan BB...DX: perlu belajar bedakan kolesistitis dan kolangitis. Edukasi: belum mengajurkan olah raga dan makanan yg cocok
STATION 11: REPRODUKSI sdh menanyakan SC atau spotan. sdh menanyakan juga tentangpenyulit lain saat melahirkan. belum menanyakan kondisi bayi bugar atau tdk. sdh menanyakan ASI. sdh menanyakan riwayat menstruasi, riwayat kehamilan sebelumnya, KB dll. bagus, banyak penggalian. px fisik px abdomen pada pasien post partum perlu cek TFU. px inspekulo jangan lupa desinfeksi dulu. px penunjang benar tiga. dx yang disampaikan adalah endometritis. belum lengkap. krn tadi harusnya cek TFU, hasil masih agak tigggi, dx harusnya subinvolusio ec endometritis. besok perlu lebih baik dalam manajemen waktu.
STATION 12: HEMATOINFEKSI Framing yg lebih terpola
STATION 13: INDERA Anamnesis lengkap. Px fisik hanya dilakukan pada telinga saja, hidung dan tenggorokan tidak di cek. pengambilan korpal tidak menggunakan alligator forcep dan tidak dicek kembali stelah dillakukan evakuasi benda asing. Dx tidak lengkap.Baca kembali ya poin2 edukasi yang sesuai dengan keluhan pasien.
STATION 2: RESPIRASI bagus, anamnesis sistematis, ada konfirmasi/review. hanya penggalian riw alergi pada keluarga belum digali.px fisik baik.tata laksana cukup. lihat kembali farmako pilihan untuk asma ya
STATION 3: MUSKULOSKELETAL BB TB ga diperiksa spesial test tidak lengkap semua diperiksa, perintah px Rontgen harus lengkap, regio, ka/ki, dan posisi, kenapa ake handscoen?
STATION 4: UROGENITAL px fisik seharusnya menyebutkan dari awal keadaan umum tanda vital dan status generalisdx nya lebih mengarah ke ureterolitiasis, krn tidak bisa colok dubur sebaiknya BPH masih dijadikan DD, kassa steril belum disiapkan, spuit sebaiknya 2 yg disiapkan, kateter setelah terpasang kok lupa belum dikunci
STATION 5: SISTEM SARAF Ax & px cukup lenngkap, tp tonus blm dilakukan, penunjang baru 1 yg benar, dx kurang lengkap bllm ada dx penyerta, tatalaksana sebagian besar memenuhi namun ada beberapa yg belum dilakukan
STATION 6: ENDOKRIN DAN METABOLIK meskipun di instruksi hanya diminta dilakukan px status gizi, lege artisnya tetap perlu dilakukan px fisik umum (KU, VS). px gizi kurang lingkar perut
STATION 8: INTEGUMENTUM Anamnesis baik. Px lesi kulit : sebaiknya menggunakan lup & senter. Belajar lagi deskripsi UKKnya, lokasi dimana saja, kalau ada gambaran yang khas (patognomonis utk dx) bisa disebutkan juga. Prosedur pengambilan sampel dan pengecatan Tzank test, dibaca lagi, pakai cat apa? berapa lama? Terapi : sediaan obat yang ada di pasaran dibaca lagi, lama pemberian obat ada yang kurang tepat.
STATION 9: KARDIOVASKULAR Primary survey: safetynya seharusnya di awal sebelum cek respon. baju pasien seharusnya di buka/ dilepaskan. Tatalaksana: posisi penolong saat kompresi keliru, pemberian bantuan napas tidak berhasil (dada tidak mengembang), pemberian napas hanya 1 x? saat kompresi, seharusnya 2x, evaluasi itu cek kembali nadi dan napas. pemberian napas saat kondisi hanya tidak bernapas dan ada nadi itu 1x/6 detik atau 10x/menit. kasus tidak sampai recovery
Download PDF