Sistem Nilai Ujian OSCE - 20711139

FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 6 TA 2022/2023

31 Juli 2023

20711139

Station Feedback
IPM Endokrin & Metabolik ax dilengkapi lg, jgn lp tetap IC px fisik meski px fisik hanya simulasi saja, px fisik diusahakan urut dr ku, kesadaran, lalu dr head to toe scr urut. baca lg ttg penyakit gg hormon tiroid , px penunjang dan tatalaksana/terapi yg tepat
IPM Gastrointestinal anamnesis: cukup lengkap namun kurang sistematis, px fisik: cuci tangan nya belum sesuai step2 WHO, px abdomen : kurang sistematis, belum palpasi epigastrium, belum rectal toucher, dx dan ddx: masih keliru, sehingga tx masih keliru. belajar lagi yaa dokter aldi
IPM Kardiovaskuler px fisik sangat kurang lengkap, tidak periksa keadaan umum, vital sign, kepala leher, periksa thorak tidak sistematis-harusnya perkusi dulu baru auskultasi-kamu kebalik, batas jantung tidak diperiksa, apakah benar ada st elevasi? ataukah ada tanda iskemik yg lain? lokasi dimana saja, diagnosis stemi kurang tepat-itu bisa dijadikan sebagai DD, tidak sempat membersihkan kulit pasien
IPM Kulit anamnesis terallu minimalais, sebenarya sudah mengarah namun kurang bisa mencari Faktor risiko dan menyeingkiran DD, px fisik bacaan UKK ada yang kurang, interpretasi hasil penungjang keliru, ebsook lihat hgambaran penunjang yang benar ya krn jadi keliru dxnya ketuker dengan DD(malah mengandalkan penunjang daripada kklinis)
IPM Mata Pemeriksaan visus hanya sampai baris 5 (6/12). Mahasiswa perlu latihan lagi pemeriksaan konjuntiva palpebra, refleks pupil indirek masih belum paham. Mahasiswa tidak menggunakan binokular lup saat pemeriksaan anterior segmen. Diagnosa bukan ec adenoma tetapi adenoviral, belajar lagi mengenai tatalaksana. Tidak ada indikasi pemberian sulfas atropin tetes mata.
IPM Muskuloskeletal tes pendengaran kurang berbisik. keluhan di tangan, kenapa minta xray genu? hendaknya obat diberikan juga kortikosteroid. edukasi prognosis dan terapi lebih lanjut kurang tepat.
IPM Neurobehaviour Empati ke pasien bagus dengan menuntun ke bed pasien. Cuci tangan WHO mohon dilakukan secara sempurna ya. Px nervus cranialis kurang lengkap. Pemeriksaan kekuatan otot agar dilakukan per regio di masing-masing ekstremitas upper dan lower. belum melakukan pemeriksaan fisiologis dan sensibilitas. Dx kerja kurang lengkap.Terapi non farmakologi nya kurang lengkap. edukasi terkait kondisi penyakit pasien harap disampaikan dengan bahasa yg mudah dipahami pasien.
IPM Respirasi Pada pemeriksaan fisik, pada kasus sesak jangan lupa menilai saturasi oksigen. Pemeriksan penunjang yang diminta sudah sesuai namun interpretasinya salah. Diagnosis kerja tidak tepat, diagnosis banding tidak disebutkan. Diagnosis yang salaah menyebabkan terapi yang kurang tepat. Pada pasien dengan keluhan sesak perhatikan kondisi pasien dan saturasi pasien.Nilai apakah pasien perlu untuk dirawat inap atau tidak.
IPM THT apa fungsi headlamp kalo cahaya tdk dipakai dik? pemakaian headlamp ga cuma buat telinga aja ya jadi smua pmeriksaan tht dimanfaatkan headlampnya jangan lupa cuci tangan who ya, kursinya kan bisa berputar kenapa pasien tidak disuruh berbalik supaya kamu
IPM Uropoetika saat RT, prostat ada di arah jam berapa (?); secara umum sudah baik; tetap banyak berlatih dan belajar
Download PDF