Sistem Nilai Ujian OSCE - 20711075

FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 6 TA 2022/2023

31 Juli 2023

20711075

Station Feedback
IPM Endokrin & Metabolik Ax: lengkap//PP: ok interpretasi belum//Dx: sesuai//Th. ok //Edukasi: lengkap
IPM Gastrointestinal Ax: ok; Px: urutan px abdomen itu IAPP, pemeriksaan abdomen sebaiknya dibagi jadi 6-9 kuadran (karena kalo 4 kuadran bagian epigastrium, umbilicus, dan supra pubik akan terlewat); Dx: ok; Tx: ok
IPM Kardiovaskuler belum melakukan px vital sign, lain2 sudah cukup baik, belum mengucapkan hamdalah
IPM Kulit anamnesis sudah baik, pex fisik baik jika memungkinkan dengan palpasi, diagnosis baik, pasien sepemt t=dibiarkan saat kerja lab, eduaksi penting utk virus istirahat dna makn banyak
IPM Mata anamnesis ok // px visus ok, px segmen anterior jika anda penlight dan center mana yg paling tepat digunakan? // diagnosis ok // resep pemilihan obat sudah tepat, INGAT selain terapi definitif berupa antibiotik, ini ada inflamasi juga kan? perlu steroid topikal tidak? tx simptomatik utk mata gatal? // edukasi ok
IPM Muskuloskeletal assesment geriatri benar dan lengkap, px penunjang sdh 3dan iterpretasi benar, dx benar, dd benar. tx benar
IPM Neurobehaviour px neurologis kurang periksa sensibilitas wajah dan pengecapan, terapi kurang diberikan antivirus
IPM Respirasi Sip, Good job!
IPM THT px telinga kanan tdk urut malah otoskopi dulu. DD 1 tdk tepat. terapi kurang tepat
IPM Uropoetika Tenang ya, jangan tergesa2 perlakukan pasien dengan baik, jangan lupa mempersiapkan pasien dg benar, px fisik blm lengkap, px penunjang blm sesuai, dx krg tepat (terbalik), komunikasi baru di akhir
Download PDF