Sistem Nilai Ujian OSCE - 20711066

FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 6 TA 2022/2023

31 Juli 2023

20711066

Station Feedback
IPM Endokrin & Metabolik usulan px penunjang kurang 1 yg tepat. dx salah. tx dan edukasi mjd tdk tepat.
IPM Gastrointestinal anamnesis sudah cukup baik dan lengkap; PF abdomen sudah sistematis, pelajari lagi teknik FP abdomen yang lege artis; banyak belajar dan berlatih lagi; pelajari juga dosis obat yang diberikan karena masih kurang tepat
IPM Kardiovaskuler belum melakukan px suhu, nadi, frek nafas, belum melakukan px kepala-leher, belum melakukan pemasangan kabel sadapan,posisi sadapan pre-cordial juga salah, belum meminta pasien melepas asesoris logam, mengenakan kembali pakaian, HR masih salah, belum bisa menemukan kelainan antomis jantung di EKG, DX masih salah, belum mengucapkan hamdalah
IPM Kulit anamnesis baik, UKK kurang lengkap baiknay di palpasi tanyakan apakah ada nodul, pemerikssan penunjang oke, tapi interpreasi kurang legkap, diagnosis dan terapi dan edukais belum
IPM Mata anamnesis ok // px fisik visus OK, px segmen anterior anda belum menilai kornea dan pupil// diagnosis kerja dan banding salah, pelajari lagi ya, apakah ada nyeri / tanda radang pada glandula lakrimal? // resep tidak sesuai dari indikasi, pemilihan sediaan obat dan cara pemberian // konten edukasi tidak tepat krn diagnosis kerja belum tepat, waktu sudah habis, time management ya
IPM Muskuloskeletal pasien sudah tampaksangat kesulitan berjalan kenapa pemeriksaan terus dilanjutka??, lekosit koqmeningkat? pemeriksaan penunjangnya cuma 2 yg tepat
IPM Neurobehaviour Ax: cukup lengkap//PF: pemeriksaan dix hallpix tidak tepat, kenapa dibaringkan ke samping dek?, arah px babinski tidak tepat//Dx benar, salah satu DD kurang tepat//Th. signa utk dimenhidrinat tidak tepat
IPM Respirasi Ax : sdh sangat baik. Px fisik :oke. Px penunjang : sdh benar. Dx : salah. DD : salah. diperhatikan lg yaa mba, yg telita :). sudah bagus padahal dr awal, sayang sekali endingnya tidak sesuai yg diharapkan. Tx : mukolitik/ekspektoran perlu diberikan atau tidak mba?.
IPM THT anamnesis cukup lengkap, VS+, menggunakan menggunakan head lamp, px otoskopi( cara pegang otoskop blm tepat ya) , melaporkan hasil, rhinoskopi masuk kurang dlm+, orofaring+, dx kerja benar dan 2 dd yg benar, tx ok, edukasi ok
IPM Uropoetika jangan lupa inspeksi regio anal dl ya. px penunjang oke, dx dan dd kurang lengkap. pasang kateter belum selesai, baru sampai memasukkan kateter hingga percabangan, lainnya diceritakan karena kehabisan waktu.
Download PDF