Sistem Nilai Ujian OSCE - 20711054

FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 6 TA 2022/2023

31 Juli 2023

20711054

Station Feedback
IPM Endokrin & Metabolik px penunjang tdk tepat. dx salah. tx salah edukasi tdk tepat.
IPM Gastrointestinal anamnesis sudah cukup lengkap; teknik komunikasi/ wawancara dapat diluweskan lagi; PF abdomen= tidak sistematis; tidak melakukan perkusi; teknik palpasi tidak tepat; banyak belajar dan berlatih lagi mengenai teknik PF abdomen yang lege artis; diagnosis dan obat yang diberikan tidak tepat
IPM Kardiovaskuler belum melakukan px kepala-leher, cara melakukan pemeriksaan batas jantung belum benar, belum melakukan px scr sistematis, bbrp hal dlm pemasangan ekg perlu diperhatikan, cth: lokasi elektroda prekordial belum tepat (jangan terpengaruh sama bekas sadapan temannya, belum tentu benar), blm meminta pasien melepas asesoris logam, memakai pakaian kembali, dsb. interpretasi EKG masih salah, dx belum tepat, belum mengucapkan hamdalah. tetap semangat, Najiba. dipelajari lagi ya lokasi sadapan ekg-nya, pembacaan EKG-nya, next pasti bisa!
IPM Kulit anamnesis baik, UKK kurang lengkap, prosedur pemeriksaan ada yang terlewat, interoretasi kurang lengkap, DD belum, terapi tidka tepat, edukais belum
IPM Mata anamnesis kurang menggali riwayat penyakit dahulu dan keluaraga // pemeriksaan visus kenapa hanya di 1 mata?, pemeriksaan segmen anterior gak pake lampu di awal mau liat apa dek? kurang menilai lensa, dan iris // diagnosis kurang tepat, perhataikan keluhan utama yaitu mata merah ada nyeri mengganjal, visus normal dan seusaikan dari px fisik mata, pelajari lagi ya // pemberian resep tidak tepat secara indikasi, sediaan dan cara pemberian // edukasi belum selesai waktu habis
IPM Muskuloskeletal assessment geriatrinya lengkap meskipun pasien mengeluh sakit (subjektif) perlu di cek secara objektif mobilitas kakinya, kalo ndak bisa baru distop,sambung rasa tetap wajib dilakukan meskipun tidak ada perintah anamnesis, rontgen kurang posisi ya, interpretasi grade 3 itu apa?, asam urat tdk diinterpretasikan, koq diberi na diklofenak 1 mg ini dslsh dosisnys, dan kenapa juga diberi tambahan pct jika demam?
IPM Neurobehaviour Ax: cukup lengkap//PF: hanya pemeriksaan romberg yg sesuai//Dx benar, salah satu DD kurang tepat//Th. tidak sesuai
IPM Respirasi Instruksinya adalah minta hasil yg relevan ke penguji utk pemeriksaan fisiknya ya mba. Penunjangnya yg sesuai hanya ro saja. Dx : belum tepat. DD : hanya 1 saja yg benar. 1 DD masuk ke Dx. Tx : tidak memberikan terapi kausatif. mukolitik/ekspektoran?
IPM THT anamnesis cukup lengkap, VS+, sdh menggunakan head lamp, px otoskopi( cara pegang otoskop blm tepat ya tgn kiri tdk menarik telinga), rhinoskopi dan orofaring blm dilakukan, dx kerja benar std blm tepat dan dd yg blm benar, tx ok, edukasi blm dilakukan
IPM Uropoetika palpasi biasakan pakai sarug tangan ya, apalagi di area genital. tidak melakukan pemeriksaan fisik sesuai dengan indikasi. tidak bisa menentukan pemeriksaan penunjang sesuai dengan indikasi medis. dx dan dd tidak tepat. gunakan sarung tangan steril ya dek pas pasang kateter. baloning tidak cukup 5 cc ya, dilihat lagi keterangan di selang kateternya. perhatikan lagi cara desinfeksinya ya. samping2 belum terdesinfeksi. duk yang sudah kotor jangan dikembalikan ke area steril ya dek. fiksasi pastikan plester cukup panjang ya dek, kan bisa ambil plester baru. jangan lupa cuci tangan setelah melakukan tindakan.
Download PDF