Sistem Nilai Ujian OSCE - 22711006

FEEDBACK REMED OSCE Ket Medik Sem. 2 TA 2022/2023

26 Juli 2023

22711006

Station Feedback
Station Pemeriksaan Antropometri pemeriksaan TLK posisi kaliper tidak tepat (seharusnya kaliper horizontal y), yg lain sudah baik
Station Pemeriksaan Fisik Thorax Px. Thorax posterior:. Saat perkusi usahakan jari sejajar dengan SIC. . Auskultasi dengarkan rangkaian nafas pasien setiap inspirasi dan ekspirasi, bukan hanya hafalan lokasi Belum hitung pengembangan paru.. Px. Thorax anterior: Pengembangan dada di daerah thorax ya? Interpretasi fremitus agar lebih lengkap dan sesuai. Pasien tidak tahu ictus cordis, jadi sampaikan saja sesuai bahasa pasien. Perkusi orientasi tolong jari sejajar SIC. Pelajari teknik perkusi agar suara sonor dan redup terdengar dan bisa dibedakan. Ictus cordis kok bisa tahu di SIC 5, sedangkan parameter SIC 2 belum dicari??? katub lain juga begitu, tolong cari parameternya dulu??? interpretasi perkusi orientasi sonor semua, padahal ada yg diperkusi di bagian jantung. Tolong pelajari linea axillaris anterior-linea axillaris media. saat auskultasi jika akan periksa bunyi paru, maka jangan masukkan area jantung.
Station Pemeriksaan Ginekologi persiapan pasien ok, persiapan alat= ok, persiapan dokter= orientasikan HS siap pakai ya, perlu latihan pakai HS, bag mana yg boleh dipegang/tdk, bekas HS dibuang ya, inspeksi genitalia ekterna kurang introitus vagina, cara menentukan ukuran spekulum bagaimana ya? inspekulo sambil duduk ya, laporan inspekulo lengkap, bimanual=pake gel ya, beri isyarat saat jari mau masuk, minta pasien tarik nafas, laporan= parametrium ya, bukan perineal.
Download PDF