Sistem Nilai Ujian OSCE - 22711132

FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 2 TA 2022/2023

18 Juli 2023

22711132

Station Feedback
Station Pemasangan dan Perekaman EKG waktunya habis belum selesai, jangan lupa cuci tangan paska tindakan,
Station Pemasangan kateter urin + genitalia ekster pasien belum disiapkan, manekin tidak perlu diputar2, posisikan seperti pasien sesungguhnya.....ga perlu HS steril kah?.....belajar lagi cara desinfeksi....masukkan kateter jangan disodok2 gitu, sakit Dek....fiksasi terlalu ketat...edukasi belum lengkap
Station Pemeriksaan antropometri inform concent:oke//mempersiapkan pasien: belum meminta pasien melepas pakaian dan mengosongkan kantong jika ada diawal//persiapan pemeriksaan: belum mengecek semua alat befungsi atau tidak diawal//px: antropometri: mengukur BB pasien masih menggunakan jaket tebal, pemeriksaan TLK tidak ditanya tangan yang dominan kemudian belum diukur titik tengah, kesulitan memeriksanya karena memakai tangan kiri sehingga hasilnya kurang sesuai, pemeriksaan pinggang belum diukur titik tengah dan meminta pasien nafas biasa, pemeriksaan betis salah posisi kakinya dan yang dinilai, pemeriksaan leher dilakukan dengan tiduran sehingga kesusahan dan pita terlipat/profesionalisme dan komunikasi: harus lebih yakin ketika memeriksa
Station Pemeriksaan fisik abdomen persiapan pasien kurang lengkap (awalnya minta pasien duduk dahulu untuk dilakukan inspeksi costovertebra, baru minta pasien berbaring, tungkai bawah ditekuk supaya rileks)), inspeksi pasien kurang lengkap ( seharusnya inspeksi costovertebra dahulu dan tambahkan inspeksi apakah ada bulging pada area vesica urinaria), lakukan pemeriksaan nyeri ketok ginjal ya
Station Pemeriksaan fisik payudara tidak menggunakan sarung tangan,inspeksi yg dilakukan hanya 1 posisi saja (yg lain hanya d sebutkan saja),Inspeksi kurang lengkap (hanya menyebutkan simetrisasi,benjolan,retraksi),pmx palpasi tidak dilakukan dengan berbaring
Station Pemeriksaan fisik thorax auskultasi paru mestinya mendengarkan full inspirasi dan ekspirasi di masing-masing titik, saat pemeriksaan terlalu cepat untuk 1 titik tidak meliputi inspiirasi dan ekspirasi penuh, hasil pemeriksaan batas jantung sebaiknya menyebutkan di linea apa dan SIC berapa (aksis/ordinat yg ditemukan), kurang fokus dan buru-buru saat melakukan masing-masing pemeriksaan, sehingga pemeriksaan auskultasi jantung/thorax anterior tidak lengkao dilakukan,
Station Pemeriksaan Gram/Zn Sdh menyebut tujuan dan alat dg cukup lengkap, membuat preparatnya diletakkan ya dg dialasi tissue kalau spt itu risiko jatuh, waduh ... kok bekasnya ditaruh meja, bahaya dik....(nyebar ke mana2, membahayakan diri sendiri, org lain dan lingkungan), ZNA-nya di saring ya, trus dipanasi dl biar catnya bisa masuk, hati2 biar tdk jatuh dan tdk berisiko, bunsen jangan lupa dimatikan
Station Pemeriksaan gynekologi tangan kiri seharusnya membantu membuka labia ya dek,
Station Pemeriksaan leher (kelenjar getah bening d informed consent dan persiapan alat: bisa persiapan dan mengetes alat dulu; Cuci tangan: ok ; inspeksi leher: sebaiknya dari awal pasien duduk dikursi jangan di bed karena inspeksi akan sulit (bagian belakang dan samping tidak dilihat), pemeriksaan menelan seharusnya saat menggunakan senter ; Palpasi tiroid: posisi memeriksa jadi sulit jika duduk di bed, minta pasien relaks dan leher ekstensi dulu, tanyakan ada nyeri tidak saat ditekan; auskultasi: ok; Palpasi limfonodi: posisi pemeriksa seharusnya dibelakang pasien kalo duduk dibed jadi sulit, minta pasien relaks, palpasi kurang dalam pada rantai servikal dalam dan supraclavicula, posisi limfonodi servikalis posterior keliru, bandingkan hasil pemeriksaan limfonodi antara kondisi sebelah kanan dan kiri
Download PDF