Sistem Nilai Ujian OSCE - 22711089

FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 2 TA 2022/2023

18 Juli 2023

22711089

Station Feedback
Station Pemasangan dan Perekaman EKG cuci tgn disempurnakan
Station Pemasangan kateter urin + genitalia ekster Mhsiswa kurang berhati-hati saat memasukkan kateter, tidak selesai mengerjakan pemasangan kateter
Station Pemeriksaan antropometri
Station Pemeriksaan fisik abdomen inform concent: ok persiapkan pasien: ok persiapan px: hangatkan tangan sebelum melakukan pemeriksaan inspeksi: regio suprapubik dan kostrovertebra sebaiknya juga diinspeksi auskultasi:ok perkusi:ok palpasi: ok bimanual ginjal: ok nyeri ketok ginjal: ok profesionalisme:ok komunikasi ok
Station Pemeriksaan fisik payudara sudah baik
Station Pemeriksaan fisik thorax Informed Consent : Sudah OK, Persiapan : Alangkah baiknya Persiapan alat sebelum memegang pasien ya mbak, Belum cui tangan setelah pemeriksaan, Posterior: Pemeriksaan sudah OK . Interpretasi fremitus taktil getaran di dengarkan sama (?) Anterior : Pemeriksaan terkesan menghafal namun letak SIC kurang benar
Station Pemeriksaan Gram/Zn Kurang mengucapkan Basmalah dan Hamdalah. Belum mencuci tangan setelah melakukan tindakan.
Station Pemeriksaan gynekologi IC masih banyak menggunakan istilah2 medis seperti ginekologi, reproduksi, dll, BAK nya tdk ditanya ya, melainkan diinstruksikan spy dipastikan VU kosong dan tdk mengganggu px dan membuat pasien lbh nyaman. pasien tdk diinstruksikan utk posisi berbaring dan kaki ditekuk spt akan melahirkan, persiapan alat: lengkap, inspeksi genitalia externa kurang lengkap, (ada 7 item yg hrs dinilai: mons pubis dan rambut, vulva dan introitus vagina/discharge vagina, labia mayor minor,clitoris, perineum, komisura posterior--kurang melaporkan introitus vagina/discharge dr vagina), cara desinfeksinya sdh baik, inspekulo sdh baik, px bimanual sebaiknya sambl berdiri agar penekanan maksimal shg antara jari di dalam dan permukaan tangan bs "menangkap" oargan yg diperiksa. nyeri goyang servix blm dilaporkan.
Station Pemeriksaan leher (kelenjar getah bening d inspeksi kurang, palpasi tekniknya kurang tepat. teknik uskultasi kurang pas
Download PDF