Sistem Nilai Ujian OSCE - 22711033

FEEDBACK OSCE Ketrampilan Medik Semester 2 TA 2022/2023

18 Juli 2023

22711033

Station Feedback
Station Pemasangan dan Perekaman EKG elektroda belum diberi gel. bersihkan dulu kulit dada pasien yg terpasang elektroda.
Station Pemasangan kateter urin + genitalia ekster Over all sdh baik.
Station Pemeriksaan antropometri belum memastikan alat ukur sdh tepat ato belum sebelum pemeriksaan (apakah angka timbangan sdh tepat d angka 0?atau pengukur TB tepat di 200 cm?),pengukuran LILA dilakukan d lengan yg dominan,pada pengukuran TLK bicep dan tricep posisi kaliper dan cara penjepitan tidak tepat,tidak mencuci tangan setelah pemeriksaan
Station Pemeriksaan fisik abdomen jangan lupa pasien diminta untuk mengosongkan kandung kemih. pasien tidak diminta untuk menekuk lutut. inspeksi regio kostovertebra dan suprapubik terlewat. ingat IAPP untuk pemeriksaan abdomen ya dek, auskultasi selalu di awal. perhatikan kembali untuk lokasi tiap arterinya ya. besar hepar tidak diukur. palpasi hepar dan lien diperhatikan kembali caranya ya dek. perhatikan kembali untuk lokasi ketok ginjal, terutama ginjal yang kiri. lakukan secara sistematis dan runtut ya dek.
Station Pemeriksaan fisik abdomen jangan lupa pasien diminta untuk mengosongkan kandung kemih. pasien tidak diminta untuk menekuk lutut. inspeksi regio kostovertebra dan suprapubik terlewat. ingat IAPP untuk pemeriksaan abdomen ya dek, auskultasi selalu di awal. perhatikan kembali untuk lokasi tiap arterinya ya. besar hepar tidak diukur. palpasi hepar dan lien diperhatikan kembali caranya ya dek. perhatikan kembali untuk lokasi ketok ginjal, terutama ginjal yang kiri. lakukan secara sistematis dan runtut ya dek.
Station Pemeriksaan fisik payudara tidak meminta keluarga/perawat utk menemani laporan saat inspeksi kurang lengkap, cara pemeriksaan di axila kurang tepat
Station Pemeriksaan fisik thorax Informed Consent : sudah OK, Persiapan : Belum memeriksa Stetoskop berfungsi dengan baik atau tidak, Cuci tangan sebelum tindakan belum dilakukan .. Posterior: Palpasi atau pengetukan? Hasil dari palpasi orientasi --> akan lebih baik diganti bahasanya dengan dari hasil pemeriksaan, hal ini dikarenakan bapaknya tidak faham bahasa palpasi orientasi... Anterior Paru: Sudah OK Anterior Jantung: Sudah OK Komunikasi: banyak "eee" "eee, apa namanya" next dicoba untuk lebih baik lagi ya mbak
Station Pemeriksaan Gram/Zn Setelah membersihkan object glass dari lemak dan kotoran, object glass jangan dibalik shg bagian atas object glass menempel ke meja (utk diberikan garis bantu di bagian belakang), nanti kotor lagi. Cuci tangan setelah selesai prosedur, alat dibereskan setelah selesai
Station Pemeriksaan gynekologi IC cukup jelas, persiapan pasien lengkap, cara pakai HS kurang tepat, masih "ngluntung, persiapan alat lengkap, bagaimana cara memilih spekulum yg tepat? desinfeksinya pakai cairan desinfektan ya, inspeksi genitalia eksterna sdh lengkap, inspekulo lengkap, px bimanual sambil berdiri ya agar penekanan tangan kiri di regio suprapubik lbh baik, agak lupa2 shg kurang sistematis.
Station Pemeriksaan leher (kelenjar getah bening d Inspeksi dapat dilakukan dari beberapa sisi ya tidak hanya dari depan, palpasi tiroid dan auskultasi tiroid lupa dilakukan (Dilakukan diakhir setelah sesi pemeriksaan selesai dan sudah ditutup)
Download PDF