Sistem Nilai Ujian OSCE - 20711109

FEEDBACK REMEDIASI OSCE SEMESTER 5 TA 2022/2023

26 Januari 2023

20711109

Station Feedback
IPM GYNAECOLOGY ic belum menjelaskan cara pemeriksaan dan resikonya// klamidia bukan diagnosis ya... itu nama spesies... harus ada akhirannya// tatalaksana baik
IPM PEDIATRIC 2 Px Fisik KU Kesadaran Tanda Vital OK, status generalis kurang lengkap tapi sdh menemukan sumber infeksi dengan baik // Px Neurologis meningeal sign OK refleks fisiologis dan patologis cukup// Dx kejang sudah tepat tetapi derajat otitis media tidak disampaikan apakah akut/kronik, DD status epileptikus kurang tepat ya, lihat lagi kriteria diagnosisnya // Terapi Farmako sudah menyarankan rawat inap, memberi antipiretik paracetamol, profilaksis kejang, obat kejang, dan antibiotik (tidak dijelaskan mau kasih antibiotik apa). pasien belum dirujuk ke SpTHT // Edukasi breaking badnews sudah baik dan menjelaskan kondisi pasien dengan baik meski belum menyampaikan akan dirujuk terkait telinga yang sakit
KONSELING ALAT KONTRASEPSI Ax : tujuan OK, pengetahuan ps ttg KB OK, RPD OK, RPK belum digali ya deekk :( kebiasaan siklus mens OK, riw penggunaan KB pada pasien juga belum tergali, Konseling : pil OK, suntik OK. IUD OK, kondom OK, MAL OK, tapi sayaaangg saat menjelaskan tidak menggunakan alat bantu yang disediakan Yang disarankan : IUD OK dan baru di sini menjelaskan dengan alat bantu yang disediakan. jangan lupa lagi ya dek besok harusnya ax detail yaaa dan sesuaikan konseling dengan kondisi pasien yaa semangattt
PPN Dx lengkap, Kala 2: menyebutkan sangga susur tapi tidak dilakukan dg benar, anggap bayi beneran ya dik, kalau tidak disangga lemas dan bisa jatuh, belum memeriksa kemungkinan adanya bayi kedua, sebelum menjepit klem kedua diurut dulu tali pusatnya baru pasang klem kedua agar darah tidak menyemprot, sudah desinfeksi, Kala 3: OK
Download PDF