Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711087

FEEDBACK REMEDIASI OSCE SEMESTER 5 TA 2022/2023

26 Januari 2023

19711087

Station Feedback
ANC Anamnesis RPS belum tergali dengan baik, Riw menstruasi belum lengkap tg menarche dismenorea siklus haid dan lamanya haid. Riw hamil saat ini belum menanyakan riw ANC sebelumnya // Px Obtetri menghitung DJJ kurang tepat // Diagnosis perhatikan susunan penyebutan diagnosis obstetri ya, GPA - UK - kondisi (normal/pemberatnya/kala persalinan) // KIE sampaikan diet nutrisi yg sesuai
IMUNISASI anamnesis menggali riw lahir, perkembangn, kontraindikasi imunisasi saat ini,sudah dilakukan. Penjelasan jenis imunisasi dan kegunaan sebagian besar ok (Hib fungsinya mencegah influenza??) prosedur persiapan vaksin ok, memilih area dan melakukan desinfektan ok, peyuntiikan sebaiknya dilakukan dengan cepat, jangan terlalu lama membiarkan jarum tertancap di paha, edukasi efek samping vaksin ok. penulisan tanggal kembali
IPM GYNAECOLOGY sudah baik
KONSELING ALAT KONTRASEPSI ax : Tujuan OK, Pengetahuan ttg KB OK, siklus mens OK, riw KB sebelumnya OK, RPD baru ditanyakan riw nyeri panggul dan keputihan tapi belum tanyakan HT dan DM ya.. RPK kok juga belum ditanyakan ya dek? jangan lupa untuk selalu tanyakan RPD dan RPK ya dek itu untuk mengetahui kontraindikasi KB tertentuuu Konseling : IUD OK, Pil OK, Implan OK, suntik OK, Kondom Ok, Yang disarankan : IUD OK, MAL OK
RESUSITASI NEONATUS Kain hijau dilebarkan ya? Cara pasang ET salah. Ritmenya kurang cepat ya VTP nya
Download PDF