Sistem Nilai Ujian OSCE - 20711210

FEEDBACK OSCE MEDIK BLOK 3.2 TA 2022/2023

30 November 2022

20711210

Station Feedback
STATION IPM PEDIATRI 1 anamnesis baik, px fisik lengkap, diare dgn derajat dehidrasi benar, namun et causanya blm benar, tadi ada lendir darah kan? apakah yakin karna virus? hanya memberikan 1 obat AB saja, tapi juga masih blm benar, krn diagnosis salah, apakah kasus diare obatnya hanya 1 jenis saja? perlu diberikan apa lagi? edukasi hanya minimalis ttg obat? bagaimana menghindari faktor resikonya,dll
STATION IMUNISASI overall oke tapi kurang sistematis
STATION IPM PEDIATRIC 2 Px. fisik: baru melakukan pemeriksaan, KU dan kesadaran, kemudian vital sign nya hanya melakukan pemeriksaan suhu. Kurang lengkap ya, belum pemeriksaan status generalis, lebih teliti lagi dek. Brudzinski dek bukan babinski yaa namanya, jangan ketukar yaa. Pemeriksaan meningeal sign baru melakukan kaku kuduk, brudzinski I-III saja, yang lain belum dilakukan ya, kurang lengkap ya dek. Diagnosis kerjanya kebalik dengan diagnosis bandingnya ya, hati hati lebih teliti lagi ya dek. Tatalaksananya masih kurang lengkap ya, kenapa dikasih asam valproat? dipelajari lagi ya anti konvulsannya bagaiamna menggunakannay dan jenis yang apa yang harus diberikan. Karena diagnosisnya kurang tepat, maka edukasinya juga ada yang belum tepat.
STATION RESUSITASI NEONATUS Kompresi dada salah. alat ambu bagnya belum disiapkan dengan sungkup. dek, sribta yang direposisi bahunya ya, jangan ditarik kepalanya ya. belajar lagi alur resusitasi ya dek. jangan banyak cerita ya dek, lakukan saja. waktunya habis, pasiennya selak meninggal. sebelum di fiksasi ETnya, cek dl masuk ke paru atau ke lambung.
STATION RESUSITASI NEONATUS Kompresi dada salah. alat ambu bagnya belum disiapkan dengan sungkup. dek, sribta yang direposisi bahunya ya, jangan ditarik kepalanya ya. belajar lagi alur resusitasi ya dek. jangan banyak cerita ya dek, lakukan saja. waktunya habis, pasiennya selak meninggal. sebelum di fiksasi ETnya, cek dl masuk ke paru atau ke lambung.
STATION SIRKUMSISI lihat lagi teknik desinfektan yg benar, cek anestesi dengan menjepit ujung preputium bukan dengan menekan-nekan, perhatikn eknik aseptik saat melakukan tindakan
Download PDF