Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711049

FEEDBACK OSCE MEDIK BLOK 4.2 & 4.3 TA 2022/2023

26 Desember 2022

19711049

Station Feedback
STATION IPM 1 Baju atas pasien belum dibuka. Posisi penolong saat kompresi kurang tepat, kompresi kurang dalam, ritme kurang cepat. Waktu perhitungan evaluasi bantuan napas dan berapa kali diberikan masih keliru.
STATION IPM 2 respon tidak dilakukan, cuci tangannya yang benar dong, 7 langkah, baiknya meletakkan et tidak di luar bungkus ya, hati hati pemasangan et jangan sampai menekan gigi, sempat gagal (lebih dari satu menit) tapi kemudian berhasil, hanya saja pasang plesternya kurang bagus.
STATION IPM 3 tatalaksana awal kurang lengkap, untuk pemeriksaan gcs cara rangsang nyeri salah makanya diawal pasienya hanya diam saja, GCSnya E2V2M2?? pemeriksaan head to toe belum di dilakukan pemeriksaan thorak, abdomen dan ekstremitas. pemeriksaan neurologi terbalik antara babinski dan chadok, pemeriksaan scaeafer dipelajari lagi caranya. kemudian hoofman tromnar baru 1 sisi, pemeriksaan reflek fisiologis belum dilakukan, pembacaan ct scan belum tepat dignosisnya subdural hematom? belum menyeutkan regionya
STATION IPM 4 Ax : belum detail ya dek jangan lupa ini psnya wanita,tanyakan kemungkinan kehamilan ya dek jangan lupa...Px fisik abdomen tidak periksa DJJ :( dan Penunjang : Darah OK tapi itu netrofil segmennya meningkat ya dek..USG abdomen salah ya dek interpretasinya harusnya kemungkinan kehamilan ektopik terganggu tidak usah sebut tampak massa kan itu di USG sudah disampaikan :( dan kurang 2 yaa penunjnagnya...Dx apakah iya hanya KE dan anemia? jangan lupa itu terganggu yaa kehamilan ektopiknya ..edukasi tidak sempat karena waktu habis
STATION IPM 5 Ku dan RPS: 2 bulan lalu putus cinta, ps menyayat tangan, sulit mkan minum, mengurung diri, RPD: masih superfisial( coba ditanyakan hal2 dimasa lalu yg mungkin jd pengaruh pada mental helth pasien). FR:putus cinta Kepribadian sebelum sakit: sudah ditannya RPA: bisa di tanyakan gimanana perkembangannya dari anak-dewasa apakah ada trauma, RPK: belum ditanyakan . pertanyaan untuk pasien seperti ini tolongmauk ke dunianya dulu jangan di tanyain seperti di interograsi. ingat pasien yang ada di depan dokter adalah seorang yang barusaja menjeda kematiannya(dia barusan mau bunuh diri), perlakuan, pemilihan kata dan pengajuan pertanyaan untuk mengali informasi menjadi sangat penting disini. apalagi jika insigtnya jelek. LAPORAN PESERTA: perempuan 26 th tampak sesuai usia, penampilan baik, tidak mencolok, koorptatif, mrnunduk, bicara dikit, tampak murung (afek,mood),a auditori halusinasi, ada waham isi pikir, KU: sikap: sudah dinilai TL: sudah dilaporkanKes: belum dilaporkan Ori:diperiksa tapi tidak dilaporkan Proses pikir: Dilaporkan Romuk: dilaporkan Afek:dilaporkan Gang presepsi : di periksa, hub jiwa:diperiks tidak dilaporkan perhatian: dilaporkan insight: tidak dilaporkan tidak di periksa DX:Depresi DD; skoizoafektif dengan depresi . TX: itu lo pasiennya masih berdarah-darah dok, mungkin bisa di tangani dulu (biar gak mengurangi waktu bisa suruh perawat untuk membersihkan luka dan rawat luka nanti kalau ngak habis darahnya waktu amanesis. farmakologi :ok, tapi kok tidak di ranap nanti bundir lagi gimana??? SEMANGAT YA DOK :)
STATION IPM 6 dx nya kurang lengkap sedikit.. harusnya syok hipovolemik ec susp perdarahan intraabdomen, tatalaksana emergency primary survey ABC belum dilakukan, pemasangan O2 utk B nya dan memposisikan pasien dengan posisi syok +IVFD utk C nya, utk kasus ini infus setnya baiknya menggunakan transfusi set utk kemungkinan transfusi darah sebagai tx lanjutan, setelah dihubungkan dengan flabot RL dihilangkan dulu bubble nya dari selang infus nya, drip chambernya diisi setengah dulu, prinsip sterilitas kurang (kalau sudah disterilkan tidak boleh dipegang2 lagi areanya), bagian abbocath harus semua masuk ke dalam kulit ya, fiksasi tidak rapih dan kurang tepat caranya, edukasi belum lengkap dilakukan (jelaskan juga risiko tindakan, kapan harus di rujuk? dll),informed consent tertulis belum selesai ditulis, jumlah cairan resusitasi masih keliru, belajar lagi yaa
STATION IPM 7 "Anamnesis: Belum menanyakan ada batuk disertai dengan bercak darah atau tidak. Tidak digali apakah pasien tertular dari keluarga pasien atau tidak, hanya sebatas menanyakan keluarga apakah sudah. KU, RPS,RPD,Sosial, Lingkungan sudah tergali. Good

Pemeriksaan Fisik: Sudah sistematis dan benar

Pemeriksaan Penunjang: Proyeksi Rontgen Thoraks tidak tepat. Apakah benar AP ? --> akhirnya benar PA... Besok dipelajari lagi ya perbedaan proyeksi AP dan PA, dan apakah dibutuhkan Lateral ? Jangan menghafal namun dipahami. Interpretasi Darah lengkap kurang tepat, apakah benar AE turun dan AT turun ? Coba bisa dipelajari lagi angka normal Pemeriksaan Darah Lengkap. Interpretasi pemeriksaan penunjang lain sudah benar

Diagnosis: Diagnosis Pneumonia ? --> itu kan corakan nya sudah rame di apeks, ciri khas apa ? Dipelajari lagi ya

Tatalaksana: Tatalaksana otomatis juga kurang tepat karena diagnosis tidak tepat.

Komunikasi dan Edukasi: Sudah OK untuk komunikasi"
STATION IPM 8 sudah baik, hanya edukasi belum lengkap karena waktu habis
STATION IPM 9 interpretasi kurang lengkap, sambil disebutkan istilah medisnya ya, cth: anemia, dsb... DX dan DD masih salah semua, kalau belum ada hasil px gold standart (endoskopi) dx-nya jadi bagaimana? Edukasi juga kurang maksimal karena dx tdk tepat, cth: untuk kasus seperti ini perlu dilakukan rujukan segera agar bisa di-endoskopi nggih, jgn ditunda dgn dirawat dulu krn faskesnya tidak memadai fasilitasnya u/kasus ini. Semangat Indah, semoga berikutnya lulus!
Download PDF