Sistem Nilai Ujian OSCE - 22711191

FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Blok 1.2 TA 2022/2023

16 November 2022

22711191

Station Feedback
PEMERIKSAAN GALS informed consent tidak lengkap (minta pasien lepas pakaian atas untuk pemeriksaan); Belum melakukan cuci tangan diawal dan diakhir?; tidak melakukan pemeriksaan cara berjalan?; sebaiknya pemeriksaan look dan feel examination pada arms pada posisi berdiri sehingga bisa dilihat dari segala arah (jangan duduk di kursi pasien); pemeriksaan saraf motorik sambil duduk?; pemeriksaan saraf sensorik kok goresnya dibaju?; tidak melakukan pemeriksaan vaskuler?; Pemeriksaan move examination hanya satu tangan; jaga komunikasi dengan pasien dengan baik dari awal (perkenalkan diri)
PEMERIKSAAN TROFI, TONUS DAN KEKUATAN OTOT Informed consent tidak legkap. pelajari lagi prosedur pemeriksaan yang benar. Lingkar lengan atas 11cm? dilihat lagi pengukurannya ya, melakukan pemeriksaan itu dibandingkan kanan kiri ya tidak hanya salah satu aja. Perhatikan kenyamanan pasien, memeriksa jangan sampe ada penghalang seperti meja. belajar lagi ya
PEMERIKSAAN VITAL SIGN Persiapkan alat sedetail mungkin.Belum cuci tangan WHO. Belum baca Basmalah dan Hamdalah. Belum bersihkan ujung termometer digital. Termometer digital harus dikibas-kibaskan kah??? ujung termometer belum di kulit ketiak pasien (tapi di baju pasien). periksa nadi 2 menit? periksa nadi saat duduk? periksa nafas saat pasien duduk juga kah??? Alat kabel tensi terbalik. Pasien merasa kurang nyaman. Termometer sudah berbunyi tapi belum diambil dan dibaca. Interpretasi nadi dan suhu kurang lengkap.
UNIVERSAL PRECAUTION Masih banyak yang missed dan belum begitu paham prinsip sterilitas; Persiapan alat tidak lengkap dan tidak menjaga prinsip sterilitas, handschoon steril kenapa diletakkan di area tidak steril? Penutup gown dibuka pada saat menyiapkan alat; Setelah initial washing bilas dulu sabunnya baru scrubbing; Scrubbing kurang menyeluruh (sela-sela jari belum digosok) dan kurang sistematis (lihat buku panduan ya); Gloving perlu banyak latihan, teknik belum tepat, bagian luar handschoon tidak boleh menyentuh bagian dalam, begitu pula sebaliknya; Lepas gown dulu baru gloves, teknik lepas gown tidak tepat.
Download PDF