FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Blok 1.2 TA 2022/2023
16 November 202222711099
Station | Feedback |
---|---|
PEMERIKSAAN GALS | Informed consent sdh baik, pemeriksaan selalu dilakukan di kedua tangan untuk membandingkan ya, kok muter-muter dek periksanya, ROM hanya di satu tangan, tidak cuci tangan setelah pemeriksaan |
PEMERIKSAAN TROFI, TONUS DAN KEKUATAN OTOT | kekuatan otot: saat pemeriksa memberikan tahanan, tangan pemeriksa yg 1 nya memfiksasi proksimal dr otot yang diperiksa agar kekuatan ototnya tidak berasal dr truncal--> mempenngaruhi hasil, terutama untuk otot2 distal. untuk trofi dan tonus yg dilakukan cukup sesuai, tidak melakukan cuci tangan setelah pemeriksaan dan tidak melakukan pengukuran otot pada px trofi otot. |
PEMERIKSAAN VITAL SIGN | Tidak menyebutkan risiko. Tidak membersihkan ujung termometer. Tidak menyiapkan stetoskop. saat pemeriksaan tensi ga menggunakan stetoskop bisa menentukan sistolik dan diastolik. |
UNIVERSAL PRECAUTION | Belajar lagi cara memegang pean panjang ya dik, belajar juga posisi agar tidak terbalik saat memegang dan cara membuak kuncinya. Mohon diperhatikan prinsip sterilitas; jangan memegang benda di atas troly steril dengan tangan yang belum steril dan belum menggunakan handscone. |