Sistem Nilai Ujian OSCE - 22711092

FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Blok 1.2 TA 2022/2023

16 November 2022

22711092

Station Feedback
PEMERIKSAAN GALS Informed consent sudah baik, examination sdh dilakukan dengan baik, sudah cuci tangan sebelum dan setelah pemeriksaan
PEMERIKSAAN TROFI, TONUS DAN KEKUATAN OTOT bagaimana bisa melakukan inspeksi dengan jelas kalau dokter dan pasien nya dibatasi meja? tempatkan pasien di bed periksa, sehingga pemeriksaan bisa lebih lege artis, pemeriksa tidak harus jongkok2 di lantai, pemeriksa bisa di depan/SISI KANAN pasien (bukan kiri pasien). pemeriksaan kekuatan otot: saat pemeriksa memberikan tahanan, 1tangan yg 1 nya memfiksasi proksimal dr otot yang diperiksa agar kekuatan ototnya tidak berasal dr truncal--> tidak valid. tidak melakukan pemeriksaan manuver untuk tonus otot. jangan lupa cuci tangan sebelunm DAN setelah pemeriksaan
PEMERIKSAAN VITAL SIGN Bersihkan ujung termometer dengan menggunakan tissue. Tidak menyebutkan tekanan palpatoar. Suhu ada to de interpretasinya lumayan normal. Tidak cuci tangan setelah pemeriksaan
UNIVERSAL PRECAUTION Sebelum inital washing seharusnya tangan dan lengan dibasahi air dulu ya dek. Belum mencelupkan tangan atau dekontaminasi tangan yang masih pakai handscoon ke dalam larutan klorin. hati hati ya, sebelum dilepas handscoonnya seharusnya didekontaminasi dulu dnegan cara mencelupkan 5 menit. Kok handscoon yang kontaminan dibuangnya ke tempat sampah biasa?? harusnya di larutan chlorin yaa, hati hati ya dek.
Download PDF