Sistem Nilai Ujian OSCE - 21711024

FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Blok 2.1 TA 2022/2023

08 November 2022

21711024

Station Feedback
DARAH RUTIN (Hb) kelebihan dikit hcl nya ya, mikropipet sampaidasar tabung bukan mll dinding dik,klo yg pungsi vena,,trus saat masukin ke tabung dilihat lg ya dik, td darahnya byk kesedot di tisu jadi hbnya jauh sekali dr yg lain...lebih hati 2 ya...
DARAH RUTIN (HMT) ok sdh baik
Fungsi Vena persiapan alat ada yagn kurang , lupa melepas torniquet, shearusnya labeling ada tabung baru
INJEKSI Memilih daerah yang akan diinjeksi selain memilih lokasinya di deltoid, apalagi yang harus diperhatikan, lebih hati hati ya dek. Saat desinfeksi area, selain mendesinfeksi sekali usap dan memperhatikanteknik aseptiknya, belum dilakukan menunggu hingga kering ya. Sesudah tindakan injeksi, pastikan membuang barang2 seperti jarum suntik yang tidak dipakai ke tempatnya ya, dan sampah lainnya dibuang pada tempatnya ya.
RUMPEL LEEDE posisi pasien ketika ditensi perlu diperhatikan ya seharusnya sejajar dengan jantung. bisa berbaring atau diatas meja agar pasien juga nyaman bukan duduk diatas bed kemudian ditensi sehingga tangan menggantung ketika ditensi juga akan kesusahan jika harus menggambar jika dalam keadaan menggantung, jangan lupa basmalah dan alhamdulillah
Download PDF