Sistem Nilai Ujian OSCE - 20711201

FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Blok 3.1 TA 2022/2023

08 November 2022

20711201

Station Feedback
ANC Hindari menggunakan istilah-istilah yang kurang familiar untuk orang awam (contoh: ANC). Usia kehamilan salah (seharusnya 36 minggu --> mahasiswa menyebutkan 34 minggu). Pemasangan manset tensi diperhatikan lagi --> masih longgar. Cara cuci tangan WHO masih salah. Cara periksa TFU masih kurang tepat (seharusnya meteran diposisikan sedemikian rupa sehingga pemeriksa tidak melihat angka di meteran sampai ketika sudah menemukan fundus uteri). Manajemen waktu perlu diperbaiki --> kehabisan waktu sehingga tidak sempat edukasi pasien dan tidak sempat menyampaikan diagnosis.
GYNAECOLOGY Terapi: kurang lengkap ya dek terapi yang diberikan pada kasus ini.
KONSELING ALAT KONTRASEPSI sudah sesuai
KONTRASEPSI (PEMASANGAN IMPLANT) Melakukan insisi cukup satu gerakan ya, jangan berulang-ulang, kasian pasiennya :'( memasang implan kurang hati-hati, salah satu implan dimasukkan terlalu dalam, mestinya ga masuk gabus ya dek
PPN Diagnosis: Mbak Aninda, sebelum memulai akan lebih baik membaca soal terlebih dahulu nggih --> Sudah menentukan diagnosis, namun Anak hidup belum disebutkan, lain lain OK mbak Aninda Tindakan Kala 2: Toilet vulva tidak perlu dilakukan ya mbak Aninda... Oh iya mbak Aninda, jangan lupa kalau persiapan alat steril sudah menggunakan sarung tangan steril ya, lain lain OK. Jangan lupa mengecek apakah ada bayi kedua atau tidak.... Tindakan Kala 3: Sudah OK Komunikasi dan Profesionalitas: Itu ada yang terjatuh spuitnya, pelan pelan ya mbak kalau menaruh sesuatu. Edukasi besok periksa lagi kapan, apabila ada kegawatan harus kemana, dll
Download PDF