FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Blok 3.1 TA 2022/2023
08 November 202220711082
Station | Feedback |
---|---|
ANC | penentuan usia kehamilan kurang tepat |
GYNAECOLOGY | Lampu dinyalakan ya dek. Desinfeksi vulva pakai povidone? Lebih hati hati ya. Sesudah menggunakan spekulum jangan lupa diletakkan di larutan klorin. DIagnosis: kurang tepat ya, perhatikan lagi hasil swabnya. Terapi: belum benar, karena diagnosisnya kurang tepat. Lebih hati hati ya dek. |
KONSELING ALAT KONTRASEPSI | Identitas lengkap. Keluhan utama dan alasan ber-KB lengkap. Riw penggunaan alkon tergali sebagian, efektivitas dan efek samping yang dirasakan. Siklus mens tergali. Saran alternatif sdh tepat. Akan tetapi waktu pemasangan dijelaskan 6 bulan pasca melahirkan aau setelah masa nifas. |
KONTRASEPSI (PEMASANGAN AKDR) | Pengukuran sondase patokannya dengan lendir vagina atau povidone iodine? gunting benang AKDR jangan pake gunting perban nonsteril ya dek, sisanya sudah ok, edukasi kontrol yang tepat saat kapan? hal-hal yang perlu diperhatikan setelah emasangan apa saja? dipelajari lagi ya |
PPN | DIagnosis: Mas teguh, jangan lupa diagnosisnya ya :), dibaca lagi dengan cermat soalnya --> akhirnya menentukan diagnosis, namun coba dibaca kembali ya buku mediknya, membaca diagnosis yang benar itu seperti apa Tindakan Kala II: Sudah OK Tindakan Kala III: Sudah OK Komunikasi dan Profesionalitas: Komunikasi ke ibunya setelah melahirkan ngapain saja mas Taufik, jangan lupa juga dikomunikasikan untuk Inisiasi Menyusui Dini ya mas, lain lain sudah OK mas Taufik |