FEEDBACK OSCE PREDIK PERIODE JULI 2022 TA 2021/2022
06 Agustus 202218711128
Station | Feedback |
---|---|
STASION MUSKULOSKELETAL | hentikan perdarahan di awal ya dik, manajemen luka setelah sufratul kassa dulu baru hypafix, resep baik dan lengkap, px penunjang belum dilakukan, edukasi baik, |
STATION ENDOKRIN | Dx kurang lengkap, kalo fase akut radang gini jangan dikasih allopurinol ya |
STATION HEMATOINFEKS | sudah sesuai |
STATION KULIT | "Anamnesis: Terstruktur, sistematis, ok; |
STATION KULIT | "Anamnesis: Terstruktur, sistematis, ok; . Px Fisik: Pemeriksaan inspeksi hampir lupa tidak menggunakan lup dan senter ukk: terdapat koreng seperti krusta ? sarang ? krusta multipel atau papul multipel ? . Tes Prosedur Klinik: test Tzank ? Giemsa ? atau gram ? pilih salah satu saja ya mbak. Alur tes / prosedur sudah ok Diagnosis: ok Tatalaksana: Obat farmakologik sudah benar, namun penulisan resep dicermati lagi ya mbak " |
STATION PSIKIATRI | Anamnesis cukup lengkap dan terarah, namun riwayat perkembangan pada pasien belu tergali; Pada saat anamnesis pada pasien bs dikonfimasi kembali terkait ide bunuh diri dan gejala-gejala psikotik; Pelaporan hasil pemeriksaan psikiatrik cukup lengkap, namun ada beberapa yg belum tepat; Diagnosis dan diagnosis banding tepat; Tatalaksana dan penulisan resep tepat; Edukasi cukup lengkap, namun ada yg terlewat (apakah pasien perlu dikonsultasikan ke spesialis?). |
STATION REPRODUKSI | pake handscoen masih belum baik, gel harusnya ga perlu, jaga sterilitas hanscoen, ga pake doek, doek dipake setelah spekulum dipasang, koq pake spatula ayre dan citobrush ini mau periksa apa?, lupa menyiapka media transport, endoserviks difiksasi dg alkohol tdk tepat |
STATION RESPIRASI | anamnesis terkait riwayat alergi obat amoksisilin belum tergali. lakukan pemeriksaan antropometri. Perhatikan sistematika titik perkusi dinding thoraks ya. Interpretasi corakan vaskuler kurang tepat, diagnosis kerja salah, dd bronkopneumonia ya, terapi kausatif tepat, bisa ditambahkan antipiretika karena pasien demam ya |
STATION SISTEM GASTROINTESTINAL | "fisik: tambahkan peristaltik? akral? |
STATION SISTEM GASTROINTESTINAL | "fisik: tambahkan peristaltik? akral? kalau kondisinya syok, sebaiknya pilih IV kateter yang besar. dan sesuaikan infus setnya. kalau ganti vena, sebaiknya desinfeksi ulang. sudah dapat venanya, tapi diakhir2, dan waktu habis" |
STATION SISTEM KARDIOVASKULER | Anamnesis: ok; Px Fisik: ok; Px Penunjang: masih kurang dalam interpretasi 1 pemeriksaan; Dx: masih kurang; Tx: terapi masih kurang untuk non farmakologi dan farmakologinya; Edukasi: ok |
STATION SISTIM INDERA | cara pemeriksaan kiri salah: tidak inspeksi dan palpasi, px otoskopi salah posisi,waktu banyak terpakai u ax, sehingga 3 menit sisa hanya baru sampai px telinga saja, tdk melakukan px lainnya. u terapi harus menggunakan generik k kamu akan membmerikan pelayanan kesehatan di faskes primer. pemberian antibiotiknya dobel? |
STATION SISTIM SARAF | Anamnesis sudah lengkap, pemeriksaan cukup, diagnosis cukup, diagnosis banding kurang tepat, tatalaksana sudah cukup, edukasi dan komunikasi baik |
STATION UROGENITAL | Semua sudah baik, hanya interpretasi px penunjang, diagnosis dan terapi belum tepat, edukasi abstinensia tidak dilakukan |