FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Blok 3.6 TA 2021/2022
05 Agustus 202219711027
Station | Feedback |
---|---|
Muskulo | Interpretasi pemeriksaan penunjang dilengkapi, dd dipelajari lagi y |
Neuro | Anamnesis baik dan relevan; Pemeriksaan n VII hanya melakukan pemeriksaan motorik, kurang inspeksi saat istirahat dan sensorik (dibaca lagi pemeriksaan sensorik nervus VII bagaimana); Dx dan dd tepat; Tx asiklovir dosis, sediaan dan durasi pemberian tepat, prednison sediaan tepat dan durasi pemberian tepat, namun dosis tidak tepat. Edukasi cukup lengkap, namun dibaca lagi ya etiologi dan patofisiologi bell's palsy apakah pasti karena infeksi virus?; Edukasi lengkap. |
Urinaria | px RT= handschoen tidak perlu steril, belum diminta litotomi, lubrikan (?), memasukkan jari perlahan dengan cara menekan arah jam 6+meminta pasien bernapas panjang (?), belum menilai mukosa rekti, ampula, sulkus medianus, lateralis, handschoen; pelajari lagi urutan prosedur RT yang lengkap dan lege artis; pemasangan kateter= memasukkan kateter dengan pinset ya, tidak perlu buru-buru, instrumen jangan sampai jatuh; komunikasi sudah cukup baik |