Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711113

FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Blok 3.5 TA 2021/2022

27 Juni 2022

19711113

Station Feedback
STASION KARDIOVASKULER (OSCE BARAT) Pasien sesak nafas tapi mahasiswa tidak menunjukkan perhatian terhadap kondisi tersebut (misal: menawarkan untuk berbaring saat anamnesis, menawarkan posisi 1/2 duduk saat px fisik, dll) --> pasien tidak nyaman dengan duduk, seharusnya tidak perlu dipaksakan periksa dada belakang. Tidak melakukan pemeriksaan auskultasi, palpasi ictus cordis, dan JVP. Interpretasi EKG kurang tepat (hitungan HR salah, mahasiswa juga mengatakan tidak ada hipertrofi padahal ada LVH). Diagnosis banding sudah benar, tapi diagnosis salah (grading CHF-nya salah). Terapi farmakologis belum menyampaikan dosisnya, terapi non-farmakologis juga masih minimalis.
STATION GASTROINTESTINAL (OSCE BARAT) ax ok, px kepala dan leher sinau lg ya, px antrop tdk dilakukan, px thorax tdk dilakukan lsg ke abd, nanti klo melakukan px yg urut dan sistematis ya, tdk melakukan px ekstremitas, obatnya coba lihat lagi minimal diberikan brapa hari dan frekuensi pemberianya
STATION SISTEM RESPIRASI (OSCE BARAT) pemeriksaan fisik tidak melakukan pemeriksaan antropometri dan ekstrimitas. diagnosis kurang tepat, DD salah satu kurang tepat.
Download PDF