Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711076

FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Blok 3.5 TA 2021/2022

27 Juni 2022

19711076

Station Feedback
STASION KARDIOVASKULER (OSCE TIMUR) "JVP sebaiknya bukan diganjel bantal, tapi bednya diset miring.
interpreteasi EKG masih bisa dilengkapi lagi, ada beberapa gambaran belum disebutkan.
tatalaksana non farmako masih bisa dilengkapi lagi, rawat inap/jalan? oksigenasi?, infus? bed side monitor? observasi?, dll"
STATION GASTROINTESTINAL (OSCE TIMUR) ax cukup, untuk px generalis sebaiknya tidak hanya disebutkan "apakah ada sklera ikterik, mucosa bibir nya bagaimana, dll" pdahal pasiennya pakai masker dan tidak diminta dibuka, px leher tidak palpasi KGB hanya ditanyakan, thorax dan ekstremitas juga. px fisik relevan tidak sistematis, lupa perkusi dan baru dilakukan setelah palpasi. kombinasi terapi dengan antiemetik masih kurang tepat, apakah pasien mengeluh mualnya sampai muntah juga?
STATION SISTEM RESPIRASI (OSCE TIMUR) Ax : KU ok,RPS ok, Riw pengobatan ok, RPK ok, RPD ok, Riw lingkungan ok, riw kebiasaan ok. Px fisik : sudah cuci tangan, px vital sign ok, antropometri blm dilakukan tapi hanya menanyakan ke pasien BBnya berapa, melakukan pemeriksaan thorax anterior dengan berbaring ya dek seharusnya kemudian untuk thorax posterior baru duduk ya...belum periksa cor ya di thoraxnya baru pulmo saja. seharusnya cornya juga diperiksa ya dek. Px penunjang ok, diagnosis agak kurang tepat ya, diagnosis banding ok, terapi kurang tepat di jumlah yang ddibutuhkan ya,, komunikasi ok, profesional cukup
Download PDF