Sistem Nilai Ujian OSCE - 21711169

FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Blok 1.5 TA 2021/2022

15 Juni 2022

21711169

Station Feedback
STATION ABDOMEN - 3 (OSCE TIMUR) Lengkapi pemeriksaan status generalis; Inspeksi CVA belum dilakukan; Perhatikan lokasi auskultasi arteri renalis dan iliaka, coba dilihat lagi di buku; Teknik pemeriksaan perkusi hepar kanan masih belum tepat (betul di SIC terakhir?) dan bukan batas kanan dan batas kiri hepar ya, tapi batas atas dan bawah hepar lobus kiri dan kanan, pahami lagi anatominya; Perkusi lien di SIC terakhir; Palpasi orientasi dan nyeri tekan lepas di lakukan di seluruh regio ya, palpasi hepar tekniknya; Baca lagi posisi tangan kanan dan kiri pada saat pemeriksaan bimanual ginjal; Posisi tangan pada pemeriksaan ketuk CVA belum tepat.
STATION ANTROPOMETRI - 3 (OSCE TIMUR) "jangan lupa set timbangan dl.
tebal lipat kulit jangan terlalu sedikit ngambil kulitnya, nanti malah tidak valid.
lingkar pinggang pastikan pasien bernafas seperti biasa 2-3 kali kemudian diukur."
STATION KATETER - 3 (OSCE BARAT) Pasien diposisikan mengangkang seperti melahirkan/litotomi agar mempermudah masuknya kateter, saat memasukan katetr agar lebih profesional maka pasien disuruh tarik napas yaa dan ijin utk memasukanannya
Download PDF