FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Blok 1.5 TA 2021/2022
15 Juni 202221711077
Station | Feedback |
---|---|
STATION ABDOMEN - 5 (OSCE TIMUR) | Jangan lupa menjelaskan tujuan pemeriksaan saat informed consent ya. Cuci tangan tidak mengikuti langkah-langkah WHO sama sekali. Tidak melakukan pemeriksaan status generalis. Tidak melakukan inspeksi regio kostovertebralis (pada posisi duduk) dan inspeksi suprapubik. Belajar lagi jumlah peristaltik normal yang benar. Yang diperiksa di lipatan paha itu ARTERI FEMORALIS, bukan arteri sakralis. Latihan lagi titik-titik perkusi (terutama perkusi orientasi). Selain saat palpasi ginjal kiri, pemeriksa harus selalu berada di kanan pasien. |
STATION ANTROPOMETRI - 5 (OSCE TIMUR) | Persiapan alat: belum melakukan pengecekan alat (memastikan alat di posisi nol). TB: perhatikan posisi kepala, apakah menempel pada tembok? Frankfrute horizontal Plane. Pengukuran lingkar pinggang: pastikan dengan alat ukur batas tengah arcus costa terendah dengan crista iliaca. LILA: Perhatikan tangan yang dominan. Perhatikan instruksi nggih dik Ali, apakah dalam soal diminta mengukur Lingkar Dada/pengembangan paru, Panjang Betis, dll? (lakukan yang tertulis dalam soal saat ujian nggih) |
STATION KATETER - 6 (OSCE BARAT) | IC:ok, persiapan alat:ok, persiapan psien:ok, kalau sudah make sarung tangan steril lebih hati-hati ya jangan sampai kepegang yang non steril, waktu habis saat pemasangan kateter sampai mengunci kateter. langkah selanjutnya tidak sempat dikerjakan. |