Sistem Nilai Ujian OSCE - 20711020

FEEDBACK Osce Keterampilan Medik Semeter IV Angkatan 2020 TA 2021/2022

01 April 2022

20711020

Station Feedback
Pap Smear/Swab Vagina Sebaiknya kursi disiapkan sebelum pakai gloves supaya tidak berisiko "on" dan pemeriksa bisa duduk lebih nyaman ketika melakukan pap smear. Belajar lagi cara gloving steril supaya waktunya tidak banyak terbuang karena lama pakai gloves. Cara pegang pean terbalik, seharusnya ujung pean menghadap ke atas --> belajar lagi ya. Saat memilih spekulum --> sebaiknya tanyakan dulu pasiennya sudah pernah melahirkan atau belum supaya bisa memilih ukuran yang tepat. Kalau spekulum graves sudah masuk vagina itu HARUS ADA TANGAN YANG MEMFIKSASI YA --> kalau di manusia betulan, bisa berisiko spekulumnya geser atau bahkan lepas jika tidak difiksasi. Cara memutar cytobrush saat pengambilan sampel endoserviks belum tepat. Kalau mau melakukan pemeriksaan bimanual --> seharusnya duk steril jangan dilepas dulu. Alkohol 96% itu untuk fiksasi preparat ya, jadi nyemprotnya SESUDAH sampel dioleskan di object glass (bukan sebelumnya). Tangannya sudah pakai gloves steril tapi kadang-kadang masih suka kurang hati-hati dan menyenggol-nyenggol benda-benda non-steril.
PX Payudara px limfonodi belum selesai
Download PDF