Pap Smear/Swab Vagina |
Belum menjelaskan risiko px saat informed consent. Hati-hati ketika menyiapkan alat yang harus dipindahkan dari meja non-steril ke meja steril, jangan sampai menyenggol alat-alat steril hingga "on". Tidak melakukan inspeksi genitalia eksterna. Langkah-langkah cuci tangan WHO masih banyak yang di-skip. Memegang lampu saat sudah pakai gloves --> "ON" (makanya seharusnya kursi dan lampu sudah benar-benar siap sebelum pakai gloves supaya tidak berisiko "on"). Kalau spekulum graves sudah masuk vagina itu HARUS ADA TANGAN YANG MEMFIKSASI YA --> kalau di manusia betulan, bisa berisiko spekulumnya geser atau bahkan lepas jika tidak difiksasi. Object glass dan kertas pH tidak steril --> sebaiknya sudah disiapkan dulu sejak awal sehingga tidak perlu dipegang ketika pemeriksa sudah pakai gloves steril). |