Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711200

FEEDBACK OSCE SEMESTER V TA 2021/2022

03 Maret 2022

19711200

Station Feedback
IPM KASUS SENSITIF (PSIKIATRI) GANGGUAN DEPRESIF diagnosis dan diagnosis banding kurang sesuai...lebih fokus memperhatikan keadaan dan keluhan pasien...identifikasi stressor lebih baik sehingga diagnosis / diagnosis banding dan konseling lebih sesuai
STASION GNEKOLOGI Pemeriksaan swab belum sesuai lokasi mengambil sekret. Farmakoterapi perlu ditambahkan obat topikal
STASION KONSELING ALAT KONTRASEPSI koq ragu-ragu waktu pemasangan implan
STATION ASUHAN ANTENATAL (ANTENATAL CARE) Ax kurang RPD, sosial, px fisik ok, kurang px head to toe ya, diagnosis kurang lengkap (hasil leopold belum dimasukkan dalam dx mu dik), edukasi ok
STATION IPM PEDIATRIC 2 Pemfis bolak balik tidak urut, neurologis Kaku kuduk, Bru 1 dan 3 yg Brudzinski 3 salah menyebutkan interpretasi, dx dd benar, terapi tidak sebutkan ranap, edukasi +, tidak sebutkan cuci tangan
STATION PEDIATRIC 1 jangan lupa vital sign itu termasuk suhu ya nasla. kurang memberikan obat penurun panas saja dan edukasi pencegahan mengenai cuci tangan tidak disampaikan
Download PDF