Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711110

FEEDBACK OSCE SEMESTER V TA 2021/2022

03 Maret 2022

19711110

Station Feedback
IPM KASUS SENSITIF (PSIKIATRI) GANGGUAN DEPRESIF sudah sesuai, untuk edukasi kurang komprehensif, hindari istilah medis saat menjelaskan ke pasien
STASION GNEKOLOGI anamnesis sudah baik, px ginekologi dan px swab lengkap, diagnosis benar, terapi oke, good job renata.
STASION KONSELING ALAT KONTRASEPSI Alhamdulillah proses konseling yang dilakukan sudah baik
STATION ASUHAN ANTENATAL (ANTENATAL CARE) anamnesis belum menanyakan kebiasaan sosial dan RPD,pemeriksaan fisik sudah meminta hasil pmx tapi belum menjelaskan cara prosedur pemeriksaannya,utk antropometri tanyakann jjg BB sblm hamil,diagnosis tepat preeklamsi tapi tidak lengkap (brp UKny?masukkan jg dlm dx ya,edukasi belum lengkap (waktu habis)
STATION IPM PEDIATRIC 2 pemeriksaan fisik sebaiknya juga ditanyakan kesadarannya. pikirkan kembali kemungkinan diagnosanya ya, dirangkai lagi dari skenario, dan px fisik dan neuronya kira2 curiga karah mana? kalau kejang demam sepertinya tidak ya, karena pasien tidak ada riwayat kejang.
STATION PEDIATRIC 1 Anamnesis bagus, Px Fisik cukup bagus, diagnosis pelajari lagi ya biar lebih tepat, Terapi belajar lagi ya, edukasi sudah cukup baik, Belajar manajemen waktu..
Download PDF