Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711105

FEEDBACK OSCE SEMESTER V TA 2021/2022

03 Maret 2022

19711105

Station Feedback
IPM KASUS SENSITIF (PSIKIATRI) GANGGUAN DEPRESIF penggalian anamnesis oke, edukasi juga sesuai, diagnosis banding dipelajari lagi yaa..
STASION GNEKOLOGI blajar lagi untuk px gyn, dan swab vagina, sediaan metronidazol itu berapa mg?
STASION KONSELING ALAT KONTRASEPSI anamnesis cukup lengkap, besok lagi bisa dilengkapi dengan riwayat persalinan dan usia anak, kapan saja menggunakan alat KB tertentu, menjelaskan alat KB cukup lengkap, menyarankan kondom, KB alami, penjelasan mengenai KB kalender kurang tepat. ovulasi adalah 14 hari sebelum menstruasi berikutnya. belum menyampaikan bahwa kb suntik 3 bulan bisa dijadikan pilihan, baru kondom dan alami saja
STATION ASUHAN ANTENATAL (ANTENATAL CARE) untuk apa metildopa? pzx leopold 4 tidak jelas, kunjungan selanjutnya
STATION IPM PEDIATRIC 2 Anamnesis: tidak dilakukan sesuai mengarah pada KU. Px fisik: Nadi dan respirasi tidak di periksa selama 1 menit. Px neurologis: kaku kuduk: sudah benar, bruzinski 1: benar, bruzinski 2: benar. Bruzinski 3: benar. Kernik sign: benar. Reflek fisiologi: reflek patela benar. reflek patologi: benar. Status generalis di cek setelah reflek( harusnya diawal). Dx: peserta menjawab: KDS (kurang tepat). tidak menyebutkan DD. Tatalaksana:hanya menyebutkan anti kejang dan penurun panas, pct 120ml, 3x1cth bila demam, diazepam tab 5mg 3x1 bila demam. Edukasi: menjelaskan Dx pada pasien, tidak di rawat inap, asupan makanan di sebutkan. prognosis dan komplikasi kurang di jelaskan hanya menjelaskan ada bahaya. pemeriksaan lanjutan tidak di jelaskan. empati pada pasien cukup baik.
STATION PEDIATRIC 1 Anamnesis cukup, px fisik cukup, diagnosis kurang tepat, pemilihan antibiotik kurang tepat
Download PDF