FEEDBACK OSCE MEDIK LURING SMT 4 TA 2020/2021
24 Januari 202219711188
Station | Feedback |
---|---|
(BSO) | Sudah baik dan sistematis, penjelasan dan praktek sangat lengkap. |
BALUT BIDAI | Langkah cuci tangan WHO masih salah + tidak cuci tangan setelah pemeriksaan, yang ditempelkan ke luka dan dibalut cukup kassa kering saja (mahasiswa menempelkan kassa basah NaCl), tidak menilai luka di dahi (mahasiswa langsung melakukan tatalaksana luka), untuk balut kepala menggunakan 2 elastic bandage karena kehabisan --> balutannya jadi tebal sekali (risiko mengganggu sirkulasi darah), memindahkan tungkai ketika memasang bidai kurang hati-hati (kurang memperhatikan konsep traksi) + terburu-buru, manajemen waktu kurang baik sehingga selesai over time sekitar 1 menit (salah satunya lama di mengenakan handschoen), belajar lagi mengendalikan diri supaya tidak panik saat penilaian. |
GASTROINTESTINAL (NGT) | sip sudah runtut dan baik |
KONTRASEPSI (PEMASANGAN AKDR) | sonde jangan lupa ditutl povidon dulu ujungnya ya....yang lainnya sdh baik dan sistimatis |
KONTRASEPSI (PEMASANGAN IMPLAN KB) | injeksi anestesi diperlembut yaa, sudah menekan ditemplat incisi, implan belum dipastikan terpasang dg baik, komunikasi dan edukasi ok |
MLBM | Hasil jahitan kurang rapi dan ada yang kurang kencang, jadi tepi luka kurang menyatu dan gampang lepas jahitannya. Manajemen waktunya yaa hati hati. |
PEMERIKSAAN PAYUDARA | sudah baik, belum meminta keluarga atau perawat perempuan |
PIMPINAN PERSALINAN | cukup baik, pastikan tidak ada lagi bayi di uterus sebelum menyuntikan oksitoksin ya |
PROVOKASI NYERI | Seharusnya tidak perlu pakai handschoen ya, langkah cuci tangan WHO juga masih salah, kurang memposisikan pasien saat pemeriksaan Patrick-Contra Patrick (pasien harus menggeser sendiri tungkainya supaya lebih berdekatan tanpa instruksi/bantuan mahasiswa). Lain-lain sudah cukup baik |
PX Swab dan Papsmear | sudah dilakukan dengan baik dan lengkap |