Sistem Nilai Ujian OSCE - 19711175

FEEDBACK OSCE MEDIK LURING SMT 4 TA 2020/2021

24 Januari 2022

19711175

Station Feedback
(BSO) Sudah baik, namun kurang mempraktekkan cara menunduk dan mempraktekkan secara riil.
BALUT BIDAI Pemeriksaan feel luka ekskoriasi di dahi --> seharusnya pakai handschoen karena bisa jadi fokus infeksi (mahasiswa tidak pakai), tidak menyebutkan cairan yang digunakan untuk membersihkan luka, manajemen waktu kurang baik sehingga selesai over time sekitar 2 menit (lama di berhenti-berhenti untuk memikirkan apa yang mau dilakukan), tidak cuci tangan setelah pemeriksaan.
GASTROINTESTINAL (NGT) sudah runtut dan baik y de.. lebih cekatan yaa
KONTRASEPSI (PEMASANGAN AKDR) ok sondase itu ujung sondenya yg dinunul povidon ya, bimanual stelah pemasangan belum disampaikan,,,untuk melakukannya jangn terlalu pelan ya dik ingat waktu..yang lain sdh baik ,...
KONTRASEPSI (PEMASANGAN IMPLAN KB) sambung rasa dan persiapan alat ok, sudah memberikan dan memastikan anestesi sudah bekerja, pemasangan implan sdh ok, edukasi maih sedikit bingung saat kapan kembali px rutin
MLBM Debridement: sesudah irigasi belum di desinfeksi lagi ya menggunakan povidon iodine. Hasil jahitan kurang rapi, jaraknya tidak simetris, jadi ada tepi luka yang kurang bertemu. Waktunya kehabisan ya, dimanajemen lagi, kelamaan ngulang hibiscrub karena lupa menyiapkan handscoon steril.
PEMERIKSAAN PAYUDARA sudah baik, belum meminta keluarga atau perawat perempuan
PIMPINAN PERSALINAN cukup baik, pastikan tidak ada lagi bayi di uterus sebelum menyuntikan oksitoksin ya
PROVOKASI NYERI Periksa Laseque tidak sekalian periksa Bragard-Sicard sehingga harus mengulang pengangkatan kaki dan menyebabkan ketidaknyamanan bagi pasien, cara pemeriksaan Kontra-Patrick salah, tidak cuci tangan setelah pemeriksaan.
PX Swab dan Papsmear sudah dilakukan dengan baik dan lengkap
Download PDF