Sistem Nilai Ujian OSCE - 20711178

FEEDBACK OSCE MEDIK LURING SMT 1 TA 2020/2021

24 Januari 2022

20711178

Station Feedback
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS-A Sudah cukup bagus, tetapi perabaan tonus otot saat mengunyah harus di 2 tempat yaitu musculus temporalis dan musculus masseter
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS, KEKUATAN OTOT DAN REFLEK Kalau mau periksa kekuatan lengan atas --> ya tahanannya di lengan atas (tadi yang ekstensi lengan atas tapi tahanan diberikan di distal fossa cubiti), hindari berganti-ganti tangan (kanan dan kiri) saat memeriksa kekuatan otot, saat pemeriksaan refleks patella --> pasien sebaiknya diminta melakukan manuver Jendrasik, jika refleks keluar --> cek apakah ada perluasan (tadi sudah dilakukan di biseps tapi belum di patella).
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS, KEKUATAN OTOT DAN REFLEK
PEMERIKSAAN VISUS sudah baik, hanya agak grogi
TEKNIK ASEPTIK tidak simulasi lepas asesoris/ lap tangan setelah cuci tangan who
THT ok
Download PDF