FEEDBACK OSCE MEDIK LURING SMT 1 TA 2020/2021
24 Januari 202220711121
Station | Feedback |
---|---|
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS-A | Pemeriksaan reflex kornea sebaiknya tetap disebutkan walaupun tidak dilakukan |
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS, KEKUATAN OTOT DAN REFLEK | belum pakai senter saat pemeriksaan palpebra dan silia, mencoba membalikan lebih dari 2x konjungtiva bulbimembuat pasien tidak nyaman, sklera kurang lengkap laprannya, iris bukan jernih ya yang dinilai, COA bagaimana |
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS, KEKUATAN OTOT DAN REFLEK | mungkin bisa melek...akan lebih baik jika dikomunikasi jika menggunakan buka mata |
PEMERIKSAAN VISUS | Good, next time untuk persepsi cahaya lebih smooth ya dan sebaiknya perlu diingat hasil visus saat periksa pasiennya, sehingga ketika mau jelaskan gak balik lihat snelen chart |
TEKNIK ASEPTIK | belum menyiapkan alat dengan lengkap (handscoen belum disiapkan),baru menyiapkan handschoen setelah scrubbing (melakukan tindakan tanpa prinsip aseptik),belum memakai masker dan penutup kepala,cara memakai handscoen terbalik (perhatikan letak dan sisi hanndschoen yang akan dipakai jangan sampai terbalik), mau ulang proses tapi waktu habis |
THT | pelan masukin otokospnya ya |