Sistem Nilai Ujian OSCE - 20711111

FEEDBACK OSCE MEDIK LURING SMT 1 TA 2020/2021

24 Januari 2022

20711111

Station Feedback
PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALIS-A px refl cornea itu pakai kapas yang dipilin didekatkan ke dekat kornea
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS, KEKUATAN OTOT DAN REFLEK keseluruhan baik, saran saat pemeriksaan sensibilitas dari ekstremitas bawah dulu baru ekstremitas atas ya
PEMERIKSAAN SENSIBILITAS, KEKUATAN OTOT DAN REFLEK px shadow test tdk disebutkan, gerakan palpebra blm disebutkan
PEMERIKSAAN VISUS oke, utk yg mata kiri interpretasi msh kurang tepat ya dik,,,sdh diperbaiki,jangan lupa lagi. ya Gracia..yang lain sdh baik
TEKNIK ASEPTIK overall sudah cukup baik dalam melakukan persiapan tindakan aseptik, teknik gloving dilatih lagi supaya tidak terlipat.. mengingatkan juga ritme/kecepatan tindakan perlu dipercepat, ingat kalau ujian ada waktu yang membatasi ya dek.
THT px tenggorok, usahakan pencahayaan stabil dan fokus ke objek, spatula terlalu kedalam mwngganggu laringoscopi
Download PDF